Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tersingkir dari Piala FA, Mourinho "Puasa"

Kompas.com - 26/01/2015, 19:46 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber Goal
LONDON, KOMPAS.com - Manajer Chelsea, Jose Mourinho, mengungkapkan dirinya tak berkomunikasi dengan pemain, setelah The Blues tersingkir dari Piala FA. Menurut Mourinho, dirinya tidak perlu menjelaskan karena masing-masing pemain menyadari kesalahannya.

London Biru secara mengejutkan takluk 2-4 dari Bradford City, pada putaran keempat Piala FA, di Stadion Samford Bridge, Sabtu (24/1/2015).  Chelsea pun mengikuti jejak sejumlah klub papan atas seperti Manchester City, Tottenham Hotspur, dan Southampton yang juga sama-sama tersingkir.

"Apa yang harus saya katakan kepada pemain? Tidak ada. Tak ada sepatah kata pun. Itu bukan momen untuk berbicara dengan mereka,"  ungkap Mourinho.

Mourinho mengaku menolak menyalahkan pemain atas kegagalan yang dialami John Terry dan kawan-kawan. "Saya menyalahkan diri sendiri, sama halnya dengan pemain. Menurut saya, ini kesalahan kami. Namun, saya bosnya dan bos harus lebih bertanggung jawab,"  tutur Mourinho.

"Namun pada babak, kami unggul 2-1 dan kemudian kami berbicara soal situasi berbahaya. Kami berbicara soal bagaimana mereka bermain.  Kami bermain seperti pada babak pertama,"

"Mungkin Anda tidak percaya. Namun, kami melakukan persiapan seperti kami akan menghadapi pertandingan Premier League. Dengan presentasi yang sama, analisa yang sama, dan informasi yang sama. Kami selalu melakukan persiapan dengan cara sama," beber manajer asal Portugal tersebut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Doa Susy Susanti untuk Indonesia di Final Thomas dan Uber Cup 2024

Doa Susy Susanti untuk Indonesia di Final Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Barcelona Tembak Kaki Sendiri, Xavi Marah

Barcelona Tembak Kaki Sendiri, Xavi Marah

Liga Spanyol
Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Arsenal-Man City Pesta, Perburuan Gelar Sengit

Liga Inggris
Hasil Sassuolo Vs Inter: Emil Audero Starter, Nerazzurri Kalah dari Tim Degradasi

Hasil Sassuolo Vs Inter: Emil Audero Starter, Nerazzurri Kalah dari Tim Degradasi

Liga Italia
Real Madrid Juara Liga Spanyol Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

Real Madrid Juara Liga Spanyol Usai Girona Gilas Barcelona 4-2

Liga Spanyol
Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Hasil Man City Vs Wolves 5-1: Empat Gol Haaland Meneror Arsenal

Liga Inggris
Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara Liga Spanyol

Hasil Real Madrid Vs Cadiz 3-0, Los Blancos di Ambang Juara Liga Spanyol

Liga Spanyol
Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Indonesia ke Final Uber Cup 2024, Tak Ada Kata Mustahil Lawan China

Badminton
Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Thomas dan Uber Cup 2024, Salut Jonatan untuk Tim Putri Indonesia

Badminton
Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Indonesia ke Final Thomas Cup 2024, Jonatan Sebut Fajar/Rian Jadi Kunci

Badminton
Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Klub Elkan Baggott Ipswich Town Promosi ke Premier League

Liga Inggris
Hasil Arsenal Vs  Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Hasil Arsenal Vs Bournemouth: The Gunners Pesta 3 Gol, Amankan Puncak

Liga Inggris
Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Sejarah 26 Tahun Terulang, Putra-putri Indonesia ke Final Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Indonesia ke Final Piala Thomas 2024, Fajar/Rian Terlecut Prestasi Tim Uber

Badminton
Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Thomas Cup 2024, Indonesia Tunggu China atau Malaysia di Final

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com