Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Evan Dimas Diberikan Waktu Istirahat sebelum Ikut Seleksi Timnas U-23

Kompas.com - 02/12/2014, 07:15 WIB
Kontributor Yogyakarta, Wijaya Kusuma

Penulis

YOGYAKARTA, KOMPAS.com - Pelatih Timnas U-23, Aji Santoso, memberikan waktu kepada Evan Dimas untuk beristirahat setelah memperkuat Timnas senior di ajang AFF Suzuki Cup 2014. Kemungkinan, mantan kapten Timnas U-19 ini baru bisa mengikuti seleksi tahap kedua.

"Hari ini hampir semua sudah datang untuk mengikuti seleksi tahap pertama," ucap Asisten Pelatih Timnas U-23, Muhammad Zein Alhadad, Senin (01/12/2014).

Zein Alhadad mengungkapkan, Evan Dimas memang belum bergabung. Pelatih Aji Santoso memberikan waktu bagi Evan untuk beristirahat setelah memperkuat timnas senior bermain di Vietnam.

"Evan kan baru datang dari Vietnam, pelatih Aji memberikan waktu untuk istirahat dulu," ujarnya.

"Kemungkinan Evan akan bergabung di tahap kedua," tambahnya.

Sementara itu, selain Evan Dimas, dua pemain yang saat ini sedang trial di Jepang yakni Gavin Kwan Adsit dan Ryiuji Utomo juga belum tiba di Yogyakarta. Kemungkinan besar keduanya akan bergabung bersama pemain-pemain lainnya yang sedang ikut seleksi pada 4 atau 5 Desember 2015 mendatang.

Pada hari ketiga seleksi di Stadion UNY, Senin (1/12) sore, tampak dua pemain jebolan Timnas U-19 Putu Gede dan Ilham Udin Armain sudah mengikuti seleksi. Sebelumnya, Hansamu Yama, Ravi Murdianto, Rudolf Yanto dan gelandang energik Paulo Sitanggang sudah mengikuti seleksi sejak hari pertama.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Dukungan 3.000 Suporter untuk Garuda Muda

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Dukungan 3.000 Suporter untuk Garuda Muda

Timnas Indonesia
Alarm Bahaya untuk Borneo FC

Alarm Bahaya untuk Borneo FC

Liga Indonesia
Kento Momota Pensiun dari Timnas Jepang Usai Piala Thomas 2024

Kento Momota Pensiun dari Timnas Jepang Usai Piala Thomas 2024

Badminton
Rentetan Masalah Persebaya Usai Kalah Telak di Kandang Sendiri

Rentetan Masalah Persebaya Usai Kalah Telak di Kandang Sendiri

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Vidmar Prediksi Formasi Garuda

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Vidmar Prediksi Formasi Garuda

Timnas Indonesia
Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Liga Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Kevin De Bruyne Lewati Rekor Rooney di Liga Champions Saat Bela Man United

Kevin De Bruyne Lewati Rekor Rooney di Liga Champions Saat Bela Man United

Liga Champions
Empat Fakta Jelang Indonesia Vs Australia

Empat Fakta Jelang Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Liga Indonesia
Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Liga Indonesia
Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Liga Indonesia
Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Liga Champions
Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com