Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Allegri Datang, Bagaimana Nasib Pirlo?

Kompas.com - 16/07/2014, 20:49 WIB
KOMPAS.com - Juventus setelah menunjuk Massimiliano Allegri sebagai pelatih untuk menggantikan posisi Antonio Conte, yang memilih mundur pada Selasa (15/7/2014) malam. Kini, masalah baru muncul di dalam tubuh Bianconeri, menyangkut masa depan playmaker Andrea Pirlo karena menurut Tuttosport, pemai berusia 35 tahun tersebut mungkin hengkang.

Jika menoleh ke belakang ketika Allegri datang ke San Siro untuk membesut AC Milan pada tahun 2011, Pirlo patut khawatir dengan posisinya di Juventus. Pasalnya, Allegri yang membuka pintu keluar bagi Pirlo, yang akhirnya bergabung dengan Juventus.

Ternyata, Pirlo memperlihatkan performa yang sangat bagus. Di bawah kepemimpinan Conte, pemain berusia 35 tahun tersebut mendapat tempat utama sebagai playmaker, yang mampu diembannya dengan sangat bagus. Alhasil, Juventus mencetak hat-trick scudetto dalam tiga musim terakhir. Dan, Pirlo pun tetap dipercaya menjadi pengatur serangan timnas Italia pada putaran final Piala Dunia 2014 lalu.

Namun, Allegri tampaknya takkan melakukan perombakan terhadap skuad Si Nyonya Besar. Pelatih berusia 46 tahun tersebut ditengarai akan mempertahankan para pemain bintang, yang selama ini telah menjadi tulang punggung tim.

Allegri dipecat dari Milan pada pertengahan musim lalu. Dia dinilai gagal mengangkat performa Rossoneri, yang kemudian menunjuk Clarence Seedorf sebagai suksesor. Tetapi, Seedorf pun akhirnya didepak pada akhir musim dan digantikan oleh mantan rekan setimnya, Filippo Inzaghi.

Sementara itu, Conte justru memilih mundur dari kursi pelatih meskipun dia baru saja memperpanjang kontrak selama satu tahun. Ditengarai Conte tak setuju dengan strategi transfer klub lantaran mereka ingin menjual Paul Pogba atau Arturo Vidal.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Pengamat Malaysia Soroti Kemajuan Timnas Indonesia, Puji Prinsip STY

Timnas Indonesia
Sorotan Media Korea Selatan ke 'Magis Shin Tae-yong' Bersama Timnas Indonesia

Sorotan Media Korea Selatan ke "Magis Shin Tae-yong" Bersama Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Gianluigi Buffon Bergabung, Italia Tak Akan Mengecewakan di Euro 2024

Internasional
Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Target Medali Indonesia Olimpiade Paris 2024 Tunggu Kualifikasi Semua Cabor

Olahraga
Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Chelsea Vs Burnley: Sterling dan Pochettino Paham Kemarahan Fan

Liga Inggris
Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Alphonso Davies Dapat Ultimatum Bayern, Madrid Pantau Situasi

Bundesliga
Persaingan Kiper Persebaya: Andhika Tahan Penalti, Ujian untuk Ernando Ari

Persaingan Kiper Persebaya: Andhika Tahan Penalti, Ujian untuk Ernando Ari

Liga Indonesia
Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Barito Putera Vs PSIS: Nikmati Pertandingan Usai Sikat Juara Bertahan

Liga Indonesia
Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Bundesliga
Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Liga Indonesia
Man City Vs Arsenal: Citizens Kena 'Virus FIFA', 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Man City Vs Arsenal: Citizens Kena "Virus FIFA", 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Liga Inggris
Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Timnas Indonesia
Saat Debutan Muda Persib 'Jail' dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Saat Debutan Muda Persib "Jail" dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Liga Indonesia
Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com