Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Video Shakira di Final Piala Dunia 2014

Kompas.com - 14/07/2014, 01:47 WIB
KOMPAS.com - Penyanyi asal Kolombia, Shakira tampil dalam upacara penutupan Piala Dunia 2014 di Rio de Janeiro, Senin (14/7/2014) dini hari WIB.

Tampil setelah para penari wanita mengelilingi arena, Shakira membawakan lagu "La La La (Brasil 2014) bersama Carlinhos Brown di Stadion Maracana sebelum laga final antara Argentina dan Jerman.

Lagu yang ditulis ulang-bersama kolaborasi Shakira, Jay Singh, Dr Luke, Mathieu Jomphe-Lepine, Max Martin, Cirkut, Raelena Arreguin, Lisa Lalalila, dan John J Conte Jr itu merupakan lagu kedua yang dipilih sebagai lagu Piala Dunia 2014.

Selain Shakira, artis jazz Carlos Santana dan penyanyi Haiti Wyclef Jean juga tampil dalam penutupan Piala Dunia.

Tidak ketinggalan, penyanyi Brasil sendiri, Ivete Sangalo dan Alexandre Pires juga tampil menyanyikan lagu-lagu medley populer Brasil.

Bagi Shakira ini merupakan yang ketiga kalinya ia tampil di acara Piala Dunia FIFA. "Waka Waka" yang dinyanyikannya pada Piala Dunia 2010 di Afrika Selatan diakui telah memuncaki daftar penjualan lagu Piala Dunia.

Dan "Hips Don't Lie" yang dilantunkan bersama Wyclef pada 2006 juga meraih penjualan sukses. Lagi ini termasuk dalam album "One Love, One Rhythm: The Official 2014 FIFA World Cup.

Shakira adalah penggemar sepak bola yang memiliki anak dengan seorang pemain sepak bola Gerard Pique, asal Spanyol yang juga memperkuat negaranya dalam pertandingan Piala Dunia di Brasil, demikian mengutip AXS.

Berikut video penampilan Shakira di penutupan Piala Dunia 2014:

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Sports
Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Liga Indonesia
Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

Sports
Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Sports
Alasan Persik Layangkan Laporan ke Satgas Antimafia Bola

Alasan Persik Layangkan Laporan ke Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com