Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pemain Muda Ini Bangga Pilih Bosnia ketimbang Jerman

Kompas.com - 26/05/2014, 08:40 WIB
Okky Herman Dilaga

Penulis

Sumber Bundesliga
GELSENKIRCHEN, KOMPAS.com - Bek FC Schalke, Sead Kolasinac, tidak menyesal memilih bermain untuk Bosnia-Herzegovina ketimbang Jerman. Pemain berusia 20 tahun itu merasa memiliki kedekatan dengan Bosnia-Herzegovina karena keluarganya berasal dari sana.

Kolasinac menjadi salah satu pemain yang akan mengikuti seleksi masuk Bosnia-Herzegovina untuk berlaga di Piala Dunia 2014. Sebelumnya, Kolasinac telah dipercaya dua kali bermain untuk pasukan asuhan Safet Susic itu.

Di tim nasional level yunior, Kolasinac sempat bermain untuk Jerman U-18, U-19, dan U-20. Namun, saat kesempatan membela tim senior Bosnia-Herzegovina tiba, Kolasinac langsung memutuskan pilihannya.

"Aku memiliki hubungan erat dengan Bosnia-Herzegovina. Keluargaku banyak yang berasal dari Bosnia-Herzegovina dan aku beberapa kali berkunjung ke sana. Jadi, memilih Bosnia-Herzegovina bukan pilihan yang sulit," kata Kolasinac.

"Tentu saja, Jerman juga menjadi rumah bagiku. Namun, aku sudah membuat keputusan untuk membela Bosnia-Herzegovina. Seperti mimpi saat pertama kali dipanggil masuk Bosnia-Herzegovina. Aku senang bisa terpilih masuk seleksi Bosnia-Herzegovina untuk Piala Dunia 2014," lanjutnya.

Kolasinac merupakan produk asli akademi Schalke. Pada musim 2013-14, Kolasinac tampil sebanyak 40 pertandingan Schalke di berbagai ajang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Copa America 2024 Meksiko Vs Jamaika, El Tri Menang 1-0

Hasil Copa America 2024 Meksiko Vs Jamaika, El Tri Menang 1-0

Internasional
Panjat Tebing Indonesia Tambah 2 Atlet Lolos Olimpiade Paris 2024

Panjat Tebing Indonesia Tambah 2 Atlet Lolos Olimpiade Paris 2024

Sports
Daftar 6 Pemain Baru Borneo FC, dari Berpengalaman sampai Brasil

Daftar 6 Pemain Baru Borneo FC, dari Berpengalaman sampai Brasil

Liga Indonesia
Kroasia Vs Italia: Lupakan Kesempurnaan Spanyol, Azzurri Harus Bangkit

Kroasia Vs Italia: Lupakan Kesempurnaan Spanyol, Azzurri Harus Bangkit

Internasional
Modal Argentina untuk Pertahankan Gelar Juara Copa America 2024

Modal Argentina untuk Pertahankan Gelar Juara Copa America 2024

Internasional
Pilih Ketum, Munas PBSI Digelar Agustus 2024

Pilih Ketum, Munas PBSI Digelar Agustus 2024

Badminton
Hasil Ekuador Vs Venezuela 1-2, La Vintontio Bekuk 10 Pemain La Tri

Hasil Ekuador Vs Venezuela 1-2, La Vintontio Bekuk 10 Pemain La Tri

Internasional
Electric PLN Pupus Harapan Juara Bertahan Bandung BJB ke Final Four Proliga 2024

Electric PLN Pupus Harapan Juara Bertahan Bandung BJB ke Final Four Proliga 2024

Sports
Daftar Top Skor Euro 2024: Penyerang Georgia dan Jerman Teratas

Daftar Top Skor Euro 2024: Penyerang Georgia dan Jerman Teratas

Internasional
Jadwal Euro 2024: Laga Terakhir Fase Grup, Dibuka Swiss Vs Jerman

Jadwal Euro 2024: Laga Terakhir Fase Grup, Dibuka Swiss Vs Jerman

Internasional
Momen Assist Ronaldo, Aksi Spektakuler untuk Akademi Sepak Bola Dunia

Momen Assist Ronaldo, Aksi Spektakuler untuk Akademi Sepak Bola Dunia

Internasional
Daftar Tim Lolos 16 Besar Euro 2024, Portugal Terbaru

Daftar Tim Lolos 16 Besar Euro 2024, Portugal Terbaru

Internasional
Hasil Euro 2024: Portugal Menang ke 16 Besar, Belgia 3 Poin Perdana

Hasil Euro 2024: Portugal Menang ke 16 Besar, Belgia 3 Poin Perdana

Internasional
Saat Laga Turkiye Vs Portugal Terhenti 4 Kali karena Fans Ronaldo, Alarm Keamanan

Saat Laga Turkiye Vs Portugal Terhenti 4 Kali karena Fans Ronaldo, Alarm Keamanan

Internasional
Hasil Belgia Vs Romania 2-0, Tendangan Monster Kiper Bikin Assist bagi De Bruyne

Hasil Belgia Vs Romania 2-0, Tendangan Monster Kiper Bikin Assist bagi De Bruyne

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com