Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Diego Costa Terancam Dicoret dari Piala Dunia

Kompas.com - 20/05/2014, 17:13 WIB
KOMPAS.com - Striker Atletico Madrid, Diego Costa, hampir pasti absen di final Liga Champions akhir pekan ini. Bahkan, cedera hamstring yang membekapnya, juga mengancam peluangnya untuk membela Spanyol di Piala Dunia 2014 pada bulan depan di Brasil.

Costa kembali dibekap cedera ketika membela Atletico melawan Barcelona di Camp Nou, Sabtu (17/5/2014). Tetapi penyerang kelahiran Brasil ini tak bisa sepenuhnya memperkuat Los Rojiblancos karena pada menit ke-16 dia terpaksa ditarik keluar akibat cedera.

Belum ada konfirmasi lebih detail tentang masa istirahat yang harus dijalani Costa. Tetapi ditengarai dia tidak dalam kondisi fit 100 persen ketika Spanyol memulai usahanya mempertahankan gelar Piala Dunia melawan Belanda pada laga perdana di Brasil, 13 Juni.

AS melaporkan bahwa pelatih Vicente del Bosque tak ingin mengambil risiko dengan membawa para pemain yang tidak bisa tampil melawan Belanda. Dengan demikian, bisa saja Costa didepak dari skuad La Furia Roja.

Mengutip sumber intern dari staf pelatih timnas, AS mengatakan: "Kami harus menunggu laporan dari staf medis, tetapi tampaknya kondisi dia tak bagus."

"Masalahnya lebih serius karena itu cedera kambuhan di wilayah yang sudah rusak. Kami harus menunggu, tetapi kami juga harus memiliki rencana alternatif."

Atletico akan melawan Real Madrid di final Liga Champions, Sabtu (24/5). Pelatih Diego Simeone menegaskan bahwa dia tak mau mengambil risiko untuk menurunkan Costa.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Guinea Vs Indonesia: Pelatih Guinea Nilai Tembus Olimpiade adalah Kebanggaan

Timnas Indonesia
Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Pemain Bayer Leverkusen Fokus Ukir Sejarah, Alonso Ingatkan untuk Waspada

Internasional
Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Jadwal Semifinal Uber Cup 2024: Indonesia Vs Korsel, China Vs Jepang

Badminton
Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Uber Cup 2024: Apresiasi untuk Indonesia, Bersiap Lawan Korsel di Semifinal

Badminton
Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Semifinal Piala Uber 2024: Ester Akhiri Penantian 14 Tahun

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com