Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Barcelona Sementara Imbang dengan Levante

Kompas.com - 20/01/2014, 01:49 WIB
Okky Herman Dilaga

Penulis

VALENCIA, KOMPAS.com — Barcelona bermain imbang 1-1 dengan Levante hingga akhir babak pertama pertandingan Liga BBVA di Stadion Ciutat de Valencia, Minggu (19/1/2014).

Tampil dengan mayoritas pemain terbaik, Barcelona langsung tersentak gol cepat tuan rumah yang diciptakan Loukas Vyntra pada menit ke-10. Gol tersebut berawal dari sepak pojok Andreas Ivanschitz dan kemudian disambar sundulan Vyntra yang mengoyak jala Victor Valdes.

Beruntung, Barcelona cepat beraksi atas gol Levante. Memasuki menit ke-19, pasukan Gerardo Martino sukses menyamakan kedudukan melalui Gerard Pique. Proses gol Pique hampir sama dengan gol dari Levante. Pique mendapatkan umpan sepak pojok Xavi Hernandez dan berhasil menyamakan skor menjadi 1-1.

Pada menit ke-35, Barcelona nyaris membalikkan keadaan. Berawal dari kerja sama antara Pedro Rodriguez dan Lionel Messi, bola lantas mengarah kepada Xavi yang langsung melepaskan tembakan dari luar kotak penalti. Namun, tendangan Xavi hanya menyamping tipis dari sasaran. Skor babak pertama tetap 1-1.

Susunan pemain

Levante: 1-Keylor Navas; 4-David Navarro, 6-Loukas Vyntra, 15-Nikos Karabelas; 19-Pedro Lopez, 23-Pape Diop, 24-Simao Mate Junior, 12-Juanfran; 8-Nabil El Zhar, 21-Andreas Ivanschitz; 11-Ruben Garcia
Pelatih: Joaquin Caparros

Barcelona: 1-Victor Valdes; 2-Martin Montoya, 3-Gerard Pique, 14-Javier Mascherano, 18-Jordi Alba; 4-Cesc Fabregas, 6-Xavi Hernandez, 16-Sergio Busquets; 7-Pedro Rodriguez, 9-Alexis Sanchez, 10-Lionel Messi
Pelatih: Gerardo Martino

Wasit: Carlos del Cerro

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Legenda Bayern Yakin Leverkusen Akan Juara Bundesliga 2023-2024

Bundesliga
Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Persib Ditahan Bhayangkara, Cemas Ciro Alves dan Beckham Putra Cedera

Liga Indonesia
Man City Vs Arsenal: Citizens Kena 'Virus FIFA', 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Man City Vs Arsenal: Citizens Kena "Virus FIFA", 5 Kabar Baik untuk Guardiola

Liga Inggris
Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Nova Arianto Panggil 36 Nama untuk Seleksi Tahap Kedua Timnas U16 Indonesia

Timnas Indonesia
Saat Debutan Muda Persib 'Jail' dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Saat Debutan Muda Persib "Jail" dan Diperingatkan Radja Nainggolan...

Liga Indonesia
Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Menpora Setuju PSSI Tentukan Nasib Shin Tae-yong Usai Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Man City Vs Arsenal, Laga Krusial The Gunners demi Trofi Premier League

Liga Inggris
Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Jadwal Spain Masters 2024, 6 Wakil Indonesia Berburu Tiket Semifinal

Badminton
Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Zohri dan Odekta Lolos Olimpiade Paris 2024, Indonesia Sudah Punya 9 Wakil

Sports
Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Jadwal Liga 1 Akhir Pekan: PSM Vs Borneo, Bali United Vs Persija

Liga Indonesia
Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Raih Gelar Liga Champions hingga Piala Dunia, Messi Tak Punya Mimpi Lagi di Sepak Bola

Internasional
Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Badminton
Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Liga Indonesia
Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Liga Inggris
Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com