Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rayo Vs Barcelona, Aroma Pesta Gol

Kompas.com - 21/09/2013, 13:33 WIB
Okky Herman Dilaga

Penulis

MADRID, KOMPAS.com - Barcelona kembali beraksi di kompetisi Liga BBVA. Pada Sabtu atau Minggu (22/9/2013) dini hari WIB, Blaugrana bakal bertandang ke Stadion Teresa Rivero, Madrid, markas Rayo Vallecano.

Barcelona memiliki pengalaman bagus tiap kali bertemu Rayo. Dalam lima pertemuan terakhir kedua tim, Barcelona selalu membawa pulang poin sempurna.

Catatan kemenangan Barcelona atas Rayo semakin kentara justru saat bermain di Stadion Teresa Rivero. Dalam dua musim terakhir, Barcelona menggelontorkan 12 gol ke gawang klub asal kota Madrid itu.

Ketidakhadiran Sergio Busquets yang sengaja disimpan Gerardo Martino takkan menjadi persoalan besar. Peran Busquets bisa digantikan Alex Song dengan sama baiknya.

Lini depan Barcelona juga sedang panas-panasnya. Kolaborasi Lionel Messi dan Neymar semakin padu dari pertandingan ke pertandingan. Kini, tinggal bagaimana pertahanan Rayo bekerja ekstra keras menghentikan dua pemain lincah itu.

Celakanya, Rayo sampai pekan keempat ini menjadi klub yang paling banyak kemasukan gol (12 gol). Di pihak lawan, Barcelona justru tercatat sebagai klub dengan penghasil jumlah gol terbanyak dengan 14 gol. Statistik tersebut jelas menjadi sinyal bahaya bagi tuan rumah.

Siaran langsung
RCTI, Minggu (22/9/2013) pukul 01.00 WIB

Prakiraan susunan pemain
Rayo: Ruben Martinez; Tito, Leonel Galeano, Alejandro Galvez, Nacho; Roberto Trashorras, Sal Niguez; Adrian, Alberto Perea, Alberto Bueno; Joaquin Larrivey
Pelatih: Paco Jemez

Barcelona: Victor Valdes; Martin Montoya, Gerard Pique, Javier Mascherano, Adriano Correia; Cesc Fabregas, Alex Song, Andres Iniesta; Pedro Rodriguez, Lionel Messi, Neymar da Silva
Pelatih: Gerardo Martino

Kemungkinan absen
Rayo: Jose Carlos, Iago Falque, Nery Castillo, Rodri (cedera), Lass Bangoura (skors)
Barcelona: Carles Puyol, Ibrahim Afellay, Isaac Cuenca, Jordi Alba (cedera), Sergio Busquets (diistirahatkan)

Lima pertemuan terakhir kedua tim
17/3/2013 - Barcelona 3-1 Rayo (Liga BBVA)
27/10/2012 - Rayo 0-5 Barcelona (Liga BBVA)
29/4/2012 - Rayo 0-7 Barcelona (Liga BBVA)
29/11/2012 - Barcelona 4-0 Rayo (Liga BBVA)
4/5/2003 - Barcelona 3-0 Rayo (Liga BBVA)

Performa lima laga terakhir
Rayo: K-K-K-M-K
Barcelona: M-M-M-S-M

Prediksi
Bwin: 12,00 - 6,50 - 1,20
William Hill: 15,00 - 6,50 - 1,22
Kompas Bola: 40 - 60

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Singapore Open 2024, Fajar/Rian Siapkan Strategi Terbaik Lawan Wakil Denmark

Singapore Open 2024, Fajar/Rian Siapkan Strategi Terbaik Lawan Wakil Denmark

Badminton
Kata-kata Pertama Bojan Hodak Setelah Bawa Persib Bandung Juara Liga 1

Kata-kata Pertama Bojan Hodak Setelah Bawa Persib Bandung Juara Liga 1

Liga Indonesia
Kisah Pelatih Sepak Bola di Pengujung Kompetisi

Kisah Pelatih Sepak Bola di Pengujung Kompetisi

Sports
Daftar Penghargaan Liga 1 2023-2024: Bojan Hodak Pelatih Terbaik, DDS Top Skor

Daftar Penghargaan Liga 1 2023-2024: Bojan Hodak Pelatih Terbaik, DDS Top Skor

Liga Indonesia
Bojan Hodak Pelatih Asing Pertama yang Membawa Persib Bandung Juara

Bojan Hodak Pelatih Asing Pertama yang Membawa Persib Bandung Juara

Liga Indonesia
Daftar Juara Liga Indonesia, Persib Bandung Juara Tiga Era

Daftar Juara Liga Indonesia, Persib Bandung Juara Tiga Era

Liga Indonesia
Rekap Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian dan Gregoria ke Semifinal, Apri/Siti Tersingkir

Rekap Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian dan Gregoria ke Semifinal, Apri/Siti Tersingkir

Badminton
Hasil Madura United Vs Persib 1-3 (agg. 1-6), Maung Bandung Juara Liga 1 2023-2024

Hasil Madura United Vs Persib 1-3 (agg. 1-6), Maung Bandung Juara Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Babak Pertama Madura United Vs Persib: Kedua Kubu Saling Serang, Masih 0-0

Babak Pertama Madura United Vs Persib: Kedua Kubu Saling Serang, Masih 0-0

Liga Indonesia
Lucas Paqueta Aman Bermain di Copa America di Tengah Dakwaan FA

Lucas Paqueta Aman Bermain di Copa America di Tengah Dakwaan FA

Internasional
Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke Semifinal, Menang dalam 32 Menit

Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke Semifinal, Menang dalam 32 Menit

Badminton
Hasil FP1 MotoGP Italia 2024: Vinales Tercepat, Ditempel Quartararo

Hasil FP1 MotoGP Italia 2024: Vinales Tercepat, Ditempel Quartararo

Motogp
Hasil Singapore Open 2024: Berjuang 74 Menit, Gregoria Pastikan Tiket Semifinal

Hasil Singapore Open 2024: Berjuang 74 Menit, Gregoria Pastikan Tiket Semifinal

Badminton
Link Live Streaming Madura United Vs Persib Bandung, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Madura United Vs Persib Bandung, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
AC Milan Jadi Klub Eropa dengan Pertumbuhan Nilai Tercepat

AC Milan Jadi Klub Eropa dengan Pertumbuhan Nilai Tercepat

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com