Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Juventus Kehilangan Determinasi

Kompas.com - 18/09/2013, 05:23 WIB
Aloysius Gonsaga AE

Penulis

KOMPAS.com — Gelandang Juventus, Paul Pogba, menilai Juventus kehilangan determinasi yang biasanya diperlihatkan selama ini. Imbasnya, Si Nyonya Tua hanya bermain imbang 1-1 melawan Kopenhagen pada matchday pertama Grup B Liga Champions, Selasa waktu setempat atau Rabu (18/9/2013) dini hari WIB.

"Kami seharusnya memenangkan pertandingan ini dan memiliki begitu banyak peluang, tetapi kami tak mampu meraihnya," ujar gelandang asal Perancis ini kepada Sky Sports Italia.

"Kami kehilangan determinasi yang biasanya diperlihatkan dan saya tak tahu mengapa. Pasalnya, jika kami sabar, maka kami bisa menang."

Juventus tertinggal lebih dulu pada menit ke-14 ketika Nicolai Jorgensen mengoyak jala Gianluigi Buffon. Beruntung, kerja keras tim zebra ini membuahkan hasil pada menit ke-54 ketika Fabio Quagriarella menyamakan kedudukan menjadi 1-1, yang bertahan hingga laga usai.

Kegagalan juara Serie-A ini untuk meraih kemenangan juga tak lepas dari penampilan gemilang penjaga gawang tuan rumah, Johan Wiland. Dia beberapa kali melakukan penyelamatan gemilang, termasuk tendangan keras Pogba.

"Saya pikir peluang saya gagal karena penyelamatannya. Saya seharusnya bisa mencetak gol, tetapi penjaga gawang beraksi dengan sangat baik," ujar mantan pemain Manchester United ini.

Satu poin dari laga perdana ini membuat Juventus dan Kopenhagen sama-sama menempati peringkat kedua Grup B. Mereka berada di bawah raksasa Liga Spanyol, Real Madrid, yang pesta gol ke gawang tuan rumah Galatasaray karena menang 6-1.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Sports
Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Liga Indonesia
Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

Sports
Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Sports
Alasan Persik Layangkan Laporan ke Satgas Antimafia Bola

Alasan Persik Layangkan Laporan ke Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Permintaan Maaf Mourinho yang Terkuak oleh Kisah Schweinsteiger

Permintaan Maaf Mourinho yang Terkuak oleh Kisah Schweinsteiger

Liga Inggris
Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Liga Spanyol
Saat Legenda Timnas Indonesia 'Angkat Topi' untuk Ernando Ari...

Saat Legenda Timnas Indonesia "Angkat Topi" untuk Ernando Ari...

Timnas Indonesia
Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati 'Sang Dewi'

Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati "Sang Dewi"

Liga Lain
Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com