Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Madrid Beruntung Punya Diego Lopez"

Kompas.com - 16/09/2013, 00:12 WIB
Ary Wibowo

Penulis

Sumber Goal
VILLARREAL, KOMPAS.com - Pelatih Villarreal, Marcelino, menilai timnya berpeluang besar memenangi laga Liga BBVA melawan Real Madrid, di El Madrigal, Sabtu (14/2013), seandainya gawang tim tamu tak dikawal Diego Lopez.

Laga itu berakhir 2-2. Sementara gol Villarreal dicetak Cani (21) dan Giovani Dos Santos (70), gol Madrid diciptakan Gareth Bale (38) dan Cristiano Ronaldo (64).

Menurut catatan Soccernet, sepanjang pertandingan, Villarreal menguasai bola sebanyak 42 persen dan menciptakan sembilan peluang emas dari 19 usaha. Adapun Madrid melepaskan enam tembakan akurat dari 20 kali percobaan.

"Saya ingin berterima kasih kepada para pemain yang sudah bermain dan bekerja dengan cara yang hebat dan dapat unggul lebih dulu lawan Madrid, meski pada akhirnya dengan usaha seperti itu kami tidak dapat membawa kemenangan yang seharusnya pantas kami raih," ujar Marcelino.

"Jika kami sukses dan tidak bertemu dengan kiper yang dimiliki Madrid (Lopez), setelah setengah jam pada babak pertama kami dapat unggul tiga gol lebih dulu."

"Di babak kedua kami juga dapat mengontrol segalanya dalam pertandingan. Tapi, kami tidak begitu bagus ketika mereka mengambil peluang melalui serangan balik," tuturnya.

Villarreal saat ini berada di peringkat tiga klasemen sementara Liga BBVA dengan poin 10, diikuti Madrid di posisi keempat yang kalah selisih poin. Pertandingan terdekat Villarreal di Liga BBVA adalah menghadapi Celta Vigo, Minggu (22/9/2013).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Live Indonesia Vs Irak 1-1: Marselino Mengancam, Lemparan Arhan Diantisipasi

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Indonesia Vs Irak: Gol Ivar Jenner Dibalas, Babak Pertama Tuntas 1-1

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Live Indonesia Vs Irak: Sengatan Justin Hubner Bahayakan Gawang Irak

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com