Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Indonesia U-19 Tahan Uni Emirat Arab

Kompas.com - 22/08/2013, 21:28 WIB
Ary Wibowo

Penulis

SELANGOR, KOMPAS.com - Tim nasional Indonesia U-19 menahan imbang Uni Emirat Arab (UEA) tanpa gol dalam pertandingan uji coba di Stadion Shah Alam, Selangor, Malaysia, Kamis (22/8/2013).

Pelatih Indonesia U-19, Indra Sjafri, mengungkapkan, dalam pertandingan tersebut skuadnya memang mengalami tekanan pada menit-menit awal. Namun, ia mengaku, penampilan timnas U-19 membaik di pertengahan babak pertama.

Melihat performa anak asuhnya pada laga tersebut, Indra mengaku skuadnya masih perlu banyak pembenahan, khususnya di bagian lini belakang. Menurut pelatih berusia 50 tahun iyu akan terus memantau perkembangan timnya di laga uji coba selanjutnya melawan Gresik United pada 26 Agustus mendatang.

"Tetapi, tentu pelajaran yang paling berharga adalah kualitas pemain yang kita bawa ke Malaysia ini adalah semakin jelas siapa yang menjadi tim 11 kita," ujar Indra saat dihubungi dari Jakarta, Kamis malam.

Laga uji coba ini merupakan persiapan Evan Dimas dan kawan-kawan sebelum terjun di Piala  AFF U-19 2013 yang bakal dihelat di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, pada 9-22 September mendatang.  

Indonesia tergabung di Grup B bersama Brunei Darussalam, Vietnam, Malaysia, Myanmar, dan Thailand. Sementara Grup A dihuni oleh Laos, Filipina, Australia, Timor Leste, Singapura, dan Kamboja. Juara dan runner-up dari masing-masing grup otomatis lolos ke babak semifinal.

Indonesia diharapkan bisa lolos dari babak penyisihan grup. Sebab, pada keikutsertaan terakhir di Piala AFF U-19 2011, Indonesia gagal lolos ke babak semifinal. Saat itu, Indonesia menempati urutan ketiga, di bawah Vietnam dan Myanmar.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Liga Indonesia
Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Sports
Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Liga Indonesia
Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Liga Indonesia
Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Liga Indonesia
AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

Liga Italia
Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Liga Indonesia
Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Persik Vs Persita, Macan Putih Incar Obat Penawar Kekalahan 0-7

Liga Indonesia
Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Real Madrid Vs Barcelona: Barca Menuju El Clasico dengan Isu Keretakan

Liga Spanyol
Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Superchallenge Supermoto Race 2024 Segera Berlangsung, Mulai 26 April

Sports
Bali United Vs Bhayangkara FC: Kewaspadaan untuk Tim Radja Nainggolan

Bali United Vs Bhayangkara FC: Kewaspadaan untuk Tim Radja Nainggolan

Liga Indonesia
Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com