Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Buat Moratti, Menjual Inter Bak Melepas Anak Gadis

Kompas.com - 03/08/2013, 20:40 WIB


KOMPAS.com
- Meski membutuhkan bantuan pendanaan, Massimo Moratti berat melepas Inter Milan apalagi kepada pengusaha di luar Italia. Buat Moratti, Inter memang ibarat anak gadisnya.

"Lihatlah, Inter Milan bak seorang anak gadis yang cantik dan punya kemampuan luar biasa. Anda harus melakukan segala hal agar dia bahagia," kata Moratti seperti dilansir La Gazzetta dello Sport.

Pernyataan Moratti itu memang belum pasti meskipun merupakan tanda-tanda melunaknya sikapnya untuk melepas saham Inter Milan yang ditawar pengusaha Indonesia Erick Thohir. Menurut Moratti, pendapatan yang terus menurun menjadi alasannya harus melepas I Nerazzurri.

"Ada kalanya Anda harus melepas dia untuk ke perguruan tinggi. Disiplin dan pendidikan merupakan hal fundamental. Inilah satu-satunya cara agar dia dapat berdiri dengan kedua kakinya," ujar Moratti.

Jika benar Moratti sudah memutuskan melapas Inter ke Erick Thohir, bukan tidak mungkin pengusaha nasional itu menguasai saham mayoritas. Bahkan, Moratti sudah bicara terkait tentang peran anyar setelah kehadiran Thohir.

"Percayalah, saya bertindak demi kepentingan fans. Inter Milan akan dikelola dengan cara modern. Jika diperlukan, saya tetap memberi kontribusi. Presiden sekadar simbol dan tak mampu melancarkan blokade," kata Moratti.

Sebelumnya diberitakan Erick Thohir telah melakukan pembicaraan dengan Moratti untuk mengambil alih 40 saham. Bahkan, sempat beredar kabar Erick ingin menguasai mayoritas saham Inter.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Ester ke 16 Besar Indonesia Open 2024: Debut Manis, Akui Sempat Gugup

Ester ke 16 Besar Indonesia Open 2024: Debut Manis, Akui Sempat Gugup

Badminton
Beppe Marotta Resmi Diangkat Jadi Presiden Inter Milan

Beppe Marotta Resmi Diangkat Jadi Presiden Inter Milan

Liga Italia
Hasil Indonesia Open 2024: Bekuk Putri KW, Gregoria Menangi Duel Merah Putih

Hasil Indonesia Open 2024: Bekuk Putri KW, Gregoria Menangi Duel Merah Putih

Badminton
Hasil Indonesia Open 2024: Apriyani/Fadia Gebuk Wakil Thailand, Berjuang Lebih dari 1 Jam

Hasil Indonesia Open 2024: Apriyani/Fadia Gebuk Wakil Thailand, Berjuang Lebih dari 1 Jam

Badminton
Kylian Mbappe ke Real Madrid, Saatnya Ronaldo Jadi Penonton

Kylian Mbappe ke Real Madrid, Saatnya Ronaldo Jadi Penonton

Liga Spanyol
Indonesia Open 2024 Dimulai, Antusiasme Terasa, Penonton Rela Cuti Kerja

Indonesia Open 2024 Dimulai, Antusiasme Terasa, Penonton Rela Cuti Kerja

Badminton
AC Milan Buka Akademi Baru di Dubai

AC Milan Buka Akademi Baru di Dubai

Liga Italia
Dedi Kusnandar dan Mimpi Persib Juara yang Jadi Nyata

Dedi Kusnandar dan Mimpi Persib Juara yang Jadi Nyata

Liga Indonesia
Hasil Indonesia Open 2024: Dejan/Gloria ke 16 Besar dengan Skor Kembar

Hasil Indonesia Open 2024: Dejan/Gloria ke 16 Besar dengan Skor Kembar

Badminton
Marc Klok, Kolektor Trofi Bergengsi di Sepak Bola Indonesia

Marc Klok, Kolektor Trofi Bergengsi di Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Ukraina di Toulon Cup 2024 Hari Ini

Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia Vs Ukraina di Toulon Cup 2024 Hari Ini

Timnas Indonesia
Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Gareth Southgate Putar Otak Tetapkan 26 Pemain untuk Euro 2024

Internasional
Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Sports
Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com