Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Espanyol Tahan Racing di Zona Merah

Kompas.com - 20/03/2012, 04:54 WIB

BARCELONA, KOMPAS.com - Espanyol menundukkan Racing Santander 3-1, pada pertandingan Liga BBVA, di Cornella El Prat, Senin (19/3/2012). Dengan hasil tersebut, Espanyol duduk di tempat keenam dengan 39 poin dan Racing di peringkat ke-18 dengan 24 poin.

Racing unggul lebih dulu melalui Christian Stuani pada menit ke-12. Dalam kawalan seorang pemain lawan di kotak penalti, ia menendang bola kiriman Adrian Gonzalez masuk gawang Fransisco Casilla.

Verdu membawa tuan rumah menyamakan kedudukan pada menit ke-26. Dari tengah kotak penalti, ia menembakkan bola kiriman Sergio Garcia masuk sudut kiri atas gawang Tono.

Espanyol berbalik unggul 2-1 berkat gol Philippe Coutinho pada menit ke-33. Coutinho menaklukkan Tono dengan tembakan jarak jauh, memanfaatkan bola yang dibuang seorang pemain lawan.

Gol ketiga Espanyol diciptakan Hector Moreno pada menit ke-80. Bermula dari tendangan sudut, Moreno menaklukkan Tono dengan tembakan dari jarak dekat.

Pertandingan juga diwarnai keluarnya kartu kuning kedua untuk gelandang Racing, Marcos pada menit ke-51.

Susunan pemain
Espanyol:
13-Francisco Casilla; 15-Hector Moreno, 5-Jordi Amat, 22-Didac, 16-Javi Lopez; 42-Cristian Gomez, 18-Juan Forlin, 23-Philippe Coutinho (8-Alvaro Vasquez 87), 9-Sergio Garcia (17-Vladimir Weiss 41); 12-Kalu Uche, 10-Verdu (11-Romaric 70)

Racing: 13-Tono; 18-Bernardo Espinosa Zuniga (19-Marc Torrejon 46), 14-Alvaro, 3-Christian Fernandez, 15-Francisco Jesus Perez Malia; 8-Gonzalo Colsa, 21-Marcos, 29-Jairo Samperio (5-Papa Kouly Diop 60), 7-Manuel Arana Rodríguez (70-Kennedy Bakircioglu 70); 22-Christian Stuani, 23-Adrian Gonzalez

Wasit: Velasco Carballo

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Liverpool Resmi Umumkan Arne Slot Pelatih Baru Gantikan Klopp

Liverpool Resmi Umumkan Arne Slot Pelatih Baru Gantikan Klopp

Liga Inggris
David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

David da Silva Hampir Pasti Top Skor Liga 1, Fokusnya di Persib Kini...

Liga Indonesia
Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

Madura United Tak Gentar Hadapi Persib di Final Championship Series

Liga Indonesia
Timnas Indonesia Vs Irak, di Balik Berubahnya Waktu Kickoff Laga

Timnas Indonesia Vs Irak, di Balik Berubahnya Waktu Kickoff Laga

Timnas Indonesia
16 Juara SAC Indonesia 2023 Tambah Pengalaman Usai Ikuti Latihan di China

16 Juara SAC Indonesia 2023 Tambah Pengalaman Usai Ikuti Latihan di China

Sports
Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Sempat Tak Pede, Marc Klok Ingin Tuntaskan Musim, Juara bersama Persib

Liga Indonesia
Run The City Makassar, Persiapan Menuju Monas Half Marathon Jakarta

Run The City Makassar, Persiapan Menuju Monas Half Marathon Jakarta

Sports
4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

4 Laga Championship Series Gunakan VAR, Siap Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Final Piala FA Man City Vs Man United, Misi Ten Hag Tutupi Kegagalan Liga Inggris

Liga Inggris
Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Jadwal Final Piala FA, Man City Vs Man United Akhir Pekan Ini

Liga Inggris
Daftar Juara UCI MTB Eliminator World Cup 2024, Panggung Kalteng Dikenal Dunia

Daftar Juara UCI MTB Eliminator World Cup 2024, Panggung Kalteng Dikenal Dunia

Sports
Gagal Juara Liga Inggris, Arsenal Butuh Penyerang Lebih Tajam

Gagal Juara Liga Inggris, Arsenal Butuh Penyerang Lebih Tajam

Liga Inggris
Berpisah dengan Liverpool, Klopp Enggan Cepat Kembali Melatih

Berpisah dengan Liverpool, Klopp Enggan Cepat Kembali Melatih

Liga Inggris
Pebalap Indonesia Qarrar Firhand Raih Podium 3 di Italia Championship

Pebalap Indonesia Qarrar Firhand Raih Podium 3 di Italia Championship

Sports
Tangis Virgil van Dijk di Pelukan Juergen Klopp

Tangis Virgil van Dijk di Pelukan Juergen Klopp

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com