Demichelis Rayu Juve & Chelsea

Kompas.com - 24/10/2010, 01:14 WIB

MUENCHEN, KOMPAS.com - Defender Bayern Muenchen, Martin Demichelis, telah mengumumkan dirinya akan hengkang pada transfer window Januari nanti. Ia kini mengincar dua klub besar Eropa, Juventus dan Chelsea, sebagai pelabuhan terbarunya.

Demichelis merupakan salah satu figur yang paling disegani di Bayern. Pria 29 tahun tersebut sudah berada di Allianz Arena sejak tujuh tahun lalu.

Sederet prestasi juga telah ia sumbangkan ke lemari "Der Bavarians". Sayangnya, kabar dari Jerman menyebut Demichelis kurang akur dengan Pelatih Louis van Gaal.

Pemain Argentina itu kesal Van Gaal lebih mengedepankan pemain-pemain muda non pengalaman ketimbang memilihnya. "Hubungan dengan Van Gaal kini telah memburuk dan banyak klub yang tertarik dengan Martin," ungkap agen Demichelis, Jorge Cyterszpiler, kepada koran Jerman TZ.

"Juventus dan Chelsea berada di posisi terdepan, karena mereka menghargai pemain lebih dari klub lain. Berapa harga Demichelis? Anda harus bertanya Bayern untuk hal ini," tutup sang agen.

Juve butuh Demichelis karena mereka saat ini hanya memiliki tiga bek tengah handal, yakni Nicola Legrottaglie, Leonardo Bonucci, dan Giorgio Chiellini. Adapun "The Blues" juga tertarik mendapatkan Demichelis karena mereka belum menemukan pengganti Ricardo Carvalho yang pindah ke Real Madrid di bursa transfer lalu. (TZ)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Jadwal Semifinal Liga Champions: PSG Vs Dortmund, Bayern Vs Real Madrid

Liga Champions
Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Susy Susanti Bangga Perjuangan Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Guinea Serius Tatap Indonesia, Panggil Eks Barcelona dan Tunjuk Pelatih Senior

Timnas Indonesia
Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Tour of Turkiye Jadi Bukti Sepak Terjang Brand Asal Indonesia bersama Atlet Balap Sepeda Internasional

Sports
komentar di artikel lainnya
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com