Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Utang Madrid Rp 2,8 Triliun

Kompas.com - 09/09/2010, 18:28 WIB

MADRID, KOMPAS.com - Real Madrid membukukan pendapatan kotor sebesar 442 juta euro atau lebih dari lima triliun rupiah selama 2009-2010 atau naik 8,6 persen dibanding musim sebelumnya. Demikian disampaikan Madrid melalui situs resminya.

Selain itu, Madrid juga mengumumkan bahwa beban utang mereka telah berkurang sebanyak 82,1 juta euro atau sekitar Rp 937 miliar menjadi 244,6 juta euro atau sekitar Rp 2,8 triliun.

Disampaikan juga bahwa aset "Los Blancos" meningkat 12,2 persen dan mencapai angka 219,7 juta euro atau sekitar Rp 2,5 triliun, aset mencapai 31 juta euro (sekitar Rp 354 miliar) atau naik 24,2 persen dibanding musim 2008-2009, dan keuntungan bersih naik 11,5 persen menjadi 24 juta euro atau sekitar Rp 274 miliar. (RM)

Berikut adalah tabel keuangan Real Madrid, sampai akhir musim 2009-2010 (dalam juta euro)

    2008/2009  2009/2010  Variasi Pendapatan sebelum transfer pemain 407.3 442.3 8.60% EBITDA sebelum transfer pemain 93.1 111.6 19.80% EBITDA  105 145.6 38.70% Rasio efisiensi belanja personel 46% 43% - Pendapatan setelah amortisasi 29.1 43.9 50.90% Pendapatan sebelum pajak 24.9 31 24.20% Keuntungan bersih 21.5 24 11.50% Aktiva bersih pada tanggal pada 30 Juni 195.9 219.7 12.20% Beban utang pada 30 Juni 326.7 244.6 -25.10% Rasio EBITDA 3.1 1.7 - Rasio aktiva bersih 1.7 1.1 -

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Dukungan 3.000 Suporter untuk Garuda Muda

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Dukungan 3.000 Suporter untuk Garuda Muda

Timnas Indonesia
Alarm Bahaya untuk Borneo FC

Alarm Bahaya untuk Borneo FC

Liga Indonesia
Kento Momota Pensiun dari Timnas Jepang Usai Piala Thomas 2024

Kento Momota Pensiun dari Timnas Jepang Usai Piala Thomas 2024

Badminton
Rentetan Masalah Persebaya Usai Kalah Telak di Kandang Sendiri

Rentetan Masalah Persebaya Usai Kalah Telak di Kandang Sendiri

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Vidmar Prediksi Formasi Garuda

Timnas U23 Indonesia Vs Australia, Vidmar Prediksi Formasi Garuda

Timnas Indonesia
Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Penantian Febri Hariyadi Cetak Gol untuk Persib, Harapan Pelatih

Liga Indonesia
Link Live Streaming Indonesia Vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Link Live Streaming Indonesia Vs Australia di Piala Asia U23, Kickoff 20.00 WIB

Timnas Indonesia
Kevin De Bruyne Lewati Rekor Rooney di Liga Champions Saat Bela Man United

Kevin De Bruyne Lewati Rekor Rooney di Liga Champions Saat Bela Man United

Liga Champions
Empat Fakta Jelang Indonesia Vs Australia

Empat Fakta Jelang Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Kabar Baik dan Buruk Persib Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Cerita Unik di Balik Kemenangan PSM atas PSIS

Liga Indonesia
Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Persib Lolos Championship Series, Manfaatkan Hasil Persija Vs Persis

Liga Indonesia
Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Persija Menang atas Persis di Jakarta, Jakmania Bicara Identitas dan Pembenahan

Liga Indonesia
Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Empat Tim di Semifinal Liga Champions: Real Madrid Vs Bayern, PSG Vs Dortmund

Liga Champions
Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Rahasia Kiper Madrid Gagalkan Tendangan Penalti Bernardo Silva

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com