Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Aldo Bareto Antar Persisam Juara Divisi Utama

Kompas.com - 29/05/2009, 23:24 WIB

SAMARINDA, KOMPAS.com - Meski gagal dengan dua penalti, gol pada menit ke-35 oleh Aldo Bareto mengantarkan Persisam Putra Samarinda menjuarai Divisi Utama dengan menaklukkan Persema Malang 1-0 (1-0) di Stadion Utama Palaran, Kota Samarinda, Kalimantan Timur, Jumat (29/5) malam.

Gol itu juga yang mengantarkan Persisam Putra mencetak sejarah di tahun pertama menginjak Divisi Utama langsung menjadi juara. "Elang Borneo" pun berhak atas hadiah uang pembinaan Rp 500 juta.

Gol dengan memperdaya Seme Piere Patrick, pemain belakang Persema, itu bahkan membuat Aldo Bareto meraih predikat pemain terbaik Divisi Utama. Dengan predikat pemain terbaik, Bareto berhak atas hadiah Rp 25 juta.

"Saya puas karena bisa kasih Persisam Putra juara," kata Bareto, penyerang asal Paraguay itu seusai laga.

Kapten Persema Bima Sakti mengatakan bahwa Persisam Putra pantas juara. "Permainan mereka bagus sedangkan kami kurang beruntung," katanya seusai laga.

Pendapat senada dilontarkan oleh pelatih Persema Subangkit seusai laga. Meski kalah, Subangkit cukup puas dengan hasil yang diraih "Laskar Ken Arok" sebagai finalis Divisi Utama. Persema kini mulai menatap masa depan untuk berkompetisi di Super Liga Indonesia.

Pelatih Persisam Putra Eddy Simon Badawi amat bahagia dengan kemenangan itu. "Kami segera berbenah agar bisa bersaing di Super Liga Indonesia," katanya.

Persisam Putra sebenarnya berpeluang menambah dua gol lagi. Namun, penalti oleh Gustavo Ortiz pada menit ke-38 dan pada menit ke-72 oleh Uston Nawawi gagal merobek jala Persema.

Predikat tim berpenampilan terbaik disandang PSPS Pekanbaru yang pada hari yang sama menghabisi Persebaya Surabaya 5-1 (4-0) untuk memperebutkan urutan ketiga serta satu tempat ke Super Liga Indonesia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com