Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Piala Asia U17 Putri 2024: Timnas Indonesia Kalah Telak dari Korsel

Kompas.com - 09/05/2024, 23:32 WIB
Ahmad Zilky,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Timnas putri U17 Indonesia menelan kekalahan telak 0-12 dari Korea Selatan dalam matchday kedua Grup A Piala Asia Wanita U17 2024.

Laga timnas putri U17 Indonesia vs Korea Selatan berlangsung di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, pada Selasa (9/5/2024).

Korea Selatan tampil sangat baik sejak babak pertama. Kmi Hyo-Won dkk bahkan mampu mengemas lima gol ke gawang timnas putri Indonesia.

Lima gol Korea Selatan dibukukan oleh Kim Hyo-won (13’), Han Guk-hee (33’), Beom Ye-ju (39’), Park Ji-yu (41’), dan Won Ju-eun (45+3’).

Baca juga: Piala Asia U17 Putri 2024, Garuda Pertiwi Mawas Diri, Coach Mochi Tak Target Tinggi

Pada babak kedua, Korea Selatan tambah menggila setelah menjebol gawang timnas putri U17 Indonesia tujuh gol.

Gol-gol Korea Selatan dikemas oleh Won Ju-eun (50’, 60’, 86’), Kim Yee-eun (59’), Baek Ji-eun (80’, 83’), dan Seo Min-jeong (90+3’).

Oleh sebab itu, Korea Selatan pun dipastikan meraih kemenangan telak 12-0 atas timnas putri U17 Indonesia.

Sebelumnya, timnas putri U17 Indonesia tumbang di tangan Filipina dengan skor 1-6 pada Senin (6/5/2024).

Susunan pemain timnas putri U17 Indonesia vs Korea Selatan

Timnas U17 Putri Indonesia: 1-Gadhiza (20-Diva Edel Weiz 68'), 2-Rizka Dwi Juniar, 4-Nabila, 6-Zaira (Kapten), 13-Claudia Scheunemann, 14-Indira Jenna, 15-Kikka, 18-Zahra, 19-Auliah Arifah, 21-Nabila Saputri, 22-Sola Mananohas (12-Sofia Soll 45')

Pelatih: Satoru Mochizuki

Korea Selatan: 1-Woo Su-min (PG), 3-Ryoo Ji-hae, 5-Lee Hae-un (13-Kim Ji-hyo 45'), 6-Noh Si-eun, 8-Beom Ye-ju, 10-Won Ju-eun (Kapten), 12-Kwon Dae-un (9-Baek Ji-eun 61'), 14-Kim Hyo-won (11-Seo Min-jeong 62'), 16-Park Ji-yu, 20-Ji Ae (7-Kim Yee-un 45'), 22-Han Guk-hee.

Pelatih: Kim Eun-jung.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Dortmund vs Real Madrid: Kroos Sang Ikon dan Reus Si Idola

Dortmund vs Real Madrid: Kroos Sang Ikon dan Reus Si Idola

Liga Champions
Hasil Singapore Open 2024, Fajar/Rian Andalan Indonesia di Final

Hasil Singapore Open 2024, Fajar/Rian Andalan Indonesia di Final

Badminton
Mike Tyson Vs Jake Paul Ditunda, Si Leher Beton Ada Masalah Lambung

Mike Tyson Vs Jake Paul Ditunda, Si Leher Beton Ada Masalah Lambung

Sports
BERITA FOTO - Potret Haru dan Gembira Saat Persib Angkat Trofi Liga 1

BERITA FOTO - Potret Haru dan Gembira Saat Persib Angkat Trofi Liga 1

Liga Indonesia
Apa Itu Rheinmetall, Sponsor Kontroversial Dortmund Jelang Final Liga Champions

Apa Itu Rheinmetall, Sponsor Kontroversial Dortmund Jelang Final Liga Champions

Liga Champions
Dortmund Vs Madrid: Luka Modric Selangkah Menuju Rekor Legenda

Dortmund Vs Madrid: Luka Modric Selangkah Menuju Rekor Legenda

Liga Champions
Dortmund Vs Real Madrid, Cara Die Borussen Matikan Mesin Gelar Los Blancos

Dortmund Vs Real Madrid, Cara Die Borussen Matikan Mesin Gelar Los Blancos

Liga Champions
Persib Juara Liga 1 2023-2024: Konsep Hasil Akhir ala Bojan Hodak

Persib Juara Liga 1 2023-2024: Konsep Hasil Akhir ala Bojan Hodak

Liga Indonesia
Gregoria Kandas di Singapore Open 2024: Kurang Puas, Problem Pergelangan Kaki

Gregoria Kandas di Singapore Open 2024: Kurang Puas, Problem Pergelangan Kaki

Badminton
STY Sebut Laga Indonesia Vs Tanzania Tak Pertaruhkan Poin FIFA

STY Sebut Laga Indonesia Vs Tanzania Tak Pertaruhkan Poin FIFA

Timnas Indonesia
Hasil Kualifikasi MotoGP Italia 2024: Jorge Martin Raih Pole Position, Marquez Jatuh

Hasil Kualifikasi MotoGP Italia 2024: Jorge Martin Raih Pole Position, Marquez Jatuh

Motogp
Hasil Singapore Open 2024, Gregoria Kandas di Semifinal, Takluk dari Juara Bertahan

Hasil Singapore Open 2024, Gregoria Kandas di Semifinal, Takluk dari Juara Bertahan

Badminton
Real Madrid, di Antara Dewi Fortuna dan Saraf Baja

Real Madrid, di Antara Dewi Fortuna dan Saraf Baja

Liga Champions
Malik Risaldi Dipanggil Timnas Indonesia, Mau Cepat Adaptasi dengan Gaya STY

Malik Risaldi Dipanggil Timnas Indonesia, Mau Cepat Adaptasi dengan Gaya STY

Timnas Indonesia
Persib Juara Liga 1 2023-2024: Maung Bandung Superior, Transisi Luar Biasa

Persib Juara Liga 1 2023-2024: Maung Bandung Superior, Transisi Luar Biasa

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com