Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Klasemen Liga Italia: Lazio Tersungkur, Kans Juventus Tembus 2 Besar

Kompas.com - 23/04/2023, 07:47 WIB
Farahdilla Puspa,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Lazio tersungkur di markas sendiri saat menjamu Torino pada pekan ke-31 Serie A atau kompetisi kasta tertinggi Liga Italia 2022-2023. 

Pertandingan Lazio vs Torino di Stadion Olimpico, Sabtu (22/4/2023) malam WIB, berakhir dengan skor 0-1. 

Lazio tak berhasil membalas gol Torino yang dibukukan oleh Ivan Ilic pada menit ke-43. 

Kekalahan dari Torino membuat Lazio tertahan di peringkat kedua klasemen Liga Italia tanpa tambahan poin. 

Baca juga: Klasemen Liga Italia Usai Sanksi 15 Poin Juventus Dicabut, AC Milan Terdampak

Lazio tetap berada di posisi kedua klasemen Liga Italia dengan perolehan 61 poin dari 31 pertandingan yang sudah dimainkan. 

Situasi ini membuat Lazio bisa lengser dari posisi sekarang mengingat Juventus membayangi di urutan ketiga dengan catatan 59 poin. 

Juventus berpeluang menggusur Lazio dan naik ke peringkat kedua apabila berhasil mengalahkan pemuncak klasemen, Napoli. 

Duel Juventus vs Napoli pada pekan ke-31 Liga Italia baru akan berlangsung di Stadion Allianz pada Senin (24/4/2023) pukul 01.45 WIB. 

Baca juga: Terlibat Kecelakaan Mobil-Trem, Kapten Lazio Ciro Immobile Dilarikan ke Rumah Sakit

Meski demikian, laga melawan Napoli diyakini tak mudah bagi Juventus. Tim berjuluk Bianconeri itu tak pernah menang dalam tiga laga terakhir melawan Napoli. 

Juventus mencatatkan satu hasil imbang dan dua kekalahan dalam tiga laga tersebut. Salah satu kekalahan terjadi pada pekan ke-18 Liga Italia musim ini dengan skor 1-5. 

Klasemen Liga Italia

No Klub D M S K -/+ P
1
Napoli
30 24 3 3 45 75
2
Lazio
31 18 7 6 28 61
3
Juventus
30 18 5 7 22 59
4
Roma
30 17 5 8 16 56
5
Milan
30 15 8 7 12 53
Klasemen selengkapnya

Keterangan:
No: Peringkat
D: Dimainkan
M: Menang
S: Seri
K: Kalah
-/+: Selisih Gol
P: Poin
*Update terakhir Minggu (23/04/2023) pukul 06:25 WIB

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Update Klasemen Piala Asia U23 2024 Usai Timnas Indonesia dan Qatar Main

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com