Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Hal Menarik Kedatangan Casemiro ke Man United, Bawa "Tsunami" Trofi

Kompas.com - 20/08/2022, 09:00 WIB
Faishal Raihan

Penulis

KOMPAS.com - Terdapat lima hal menarik soal kedatangan gelandang Real Madrid Casemiro ke Manchester United pada bursa transfer musim panas ini.

Casemiro segera resmi berseragam Man United. Itu terjadi setelah Man United mencapai dengan Real Madrid terkait transfer sang pemain pada Sabtu (20/8/2022) dini hari WIB.

"Man United dengan senang hati mengumumkan bahwa klub telah mencapai kesepakatan dengan Real Madrid untuk transfer Casemiro," bunyi pernyataan resmi Man United.

Tak lama berselang, Real Madrid juga menuturkan hal serupa. Los Blancos bahkan telah menetapkan acara perpisahan Casemiro, yakni pada Senin (22/8/2022).

"Seremoni perpisahan dan penghormatan untuk Casemiro akan berlangsung di Real Madrid City, dengan kehadiran presiden klub, Florentino Perez," bunyi pernyataan resmi Real Madrid. 

Baca juga: Resmi! Man United dan Real Madrid Sudah Sepakat soal Transfer Casemiro

"Setelah seremoni itu, Casemiro akan tampil di hadapan media di ruang pers Real Madrid Citu," Real Madrid menambahkan.

Berikut lima hal menarik soal kedatangan Casemiro ke Man United:

1. Nilai transfer

Kedua klub belum menyebutkan mahar transfer Casemiro, tetapi Fabrizio Romano sudah membocorkannya di media sosial.

Lewat kicauannya di Twitter, Romano perpindahan Casemiro dari Madrid ke Man United menelan biaya 70 juta euro (sekitar Rp 1,05 triliun).

Baca juga: Man United Selangkah Lagi Rekrut Casemiro, Tegaskan Sikap untuk Antony

Rinciannya, 60 juta euro (sekitar Rp 896 miliar) untuk fee transfer, sedangkan 10 juta euro (sekitar Rp 149 miliar) lainnya adalah bonus.

2. Durasi kontrak

Masih dari Fabrizio Romano, Casemiro akan diikat kontrak oleh Man United berdurasi empat tahun atau sampai 2026 dengan opsi perpanjangan semusim.

Casemiro kabarnya akan terbang ke Kota Manchester pada Sabtu (20/8/2022) waktu setempat dan menjalani tes medis sehari setelahnya.

Adapun manajemen Man United saat ini sedang bekerja untuk mengurus visa Casemiro.

Baca juga: Carlo Ancelotti Konfirmasi Rencana Transfer Casemiro ke Man United

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia
Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Liga Inggris
Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Timnas Indonesia
BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

BCL Asia 2024, Diwarnai Ejected Brandone Francis, Prawira Bandung Bisa Menang

Sports
Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Klasemen Liga Inggris: Libas Chelsea 5-0, Arsenal Jauhi Liverpool-Man City

Liga Inggris
Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Tim Indonesia Bertolak ke China, Target Juara Thomas Cup 2024

Badminton
Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Hancur Lebur 5-0 oleh Arsenal, Pochettino Ungkit Menyerah dan Pemain Besar

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com