Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Liverpool Imbang, Tottenham di Puncak Usai Pesta Gol

Kompas.com - 07/08/2022, 05:30 WIB
Ahmad Zilky,
Sem Bagaskara

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Sejumlah pertandingan pekan pertama Premier League, kasta tertinggi Liga Inggris 2022-2023 telah rampung digulirkan pada Sabtu (6/8/2022).

Pertandingan Crystal Palace vs Arsenal, yang digelar di Selhurst Park Stadium, menjadi pembuka pekan perdana Liga Inggris 2022-2023.

Hasilnya, Arsenal berhasil mencatatkan kemenangan usai membekuk Crystal Palace dengan skor 2-0.

Gol-gol Arsenal ke gawang Crystal Palace dibukukan oleh Gabriel Martinelli pada menit ke-20 dan aksi bunuh diri Marc Guehi (85’).

Baca juga: Hasil Crystal Palace Vs Arsenal: Diwarnai Gol Bunuh Diri, The Gunners Menang 2-0

Kemenangan ini membuat Arsenal meraih tiga poin dan bercokol di peringkat ketiga klasemen sementara Liga Inggris 2022-2023.

Sejatinya, poin yang dimiliki Arsenal serupa dengan lima tim lainnya di klasemen Liga Inggris. Hanya saja, The Gunners inferior soal selisih gol.

Oleh karena itu, Arsenal berada di bawah Tottenham Hotspur selaku pemuncak klasemen sementara Liga Inggris 2022-2023.

Tottenham menjadi pemuncak klasemen seusai memenangi pertandingan atas Southampton dengan skor telak 4-1.

Baca juga: Tottenham Vs Southampton: Pesta Gol 42 Menit Ala Spurs

Gol Tottenham yang bersarang ke gawang Southampton dikemas oleh Ryan Sessegnon (21’), Eric Dier (31’), Mohammed Salisiu (61’ b.d), dan Dejan Kulusevski (63’).

Adapun satu gol Southampton dibukukan oleh James Ward-Prowse pada menit ke-12.

Sementara itu, Liverpool harus menerima kenyataan gagal meraih kemenangan saat bertanding pada pekan pertama Liga Inggris.

Liverpool gagal mencuri tiga poin saat bertandang ke markas Fulham. The Reds ditahan imbang Fulham 2-2.

Baca juga: Hasil Fulham Vs Liverpool: Berhias Backheel Darwin Nunez, The Reds Ditahan 2-2

Hasil Liga Inggris 2022-2023

  • Crystal Palace 0-2 Arsenal (Gabriel Martinelli 20’, Marc Guehi 85’b.d).
  • Fulham 2-2 Liverpool (Aleksandar Mitrovic 32’ 72’penalti/Darwin Nunez 64’, Mohamed Salah 80’)
  • Bournemouth 2-0 Aston Villa (Jefferson Lerma 2’, Kieffer Moore 80’)
  • Newcastle 2-0 Nottingham Forest (Fabian Schar 58’, Callum Wilson 78’).
  • Tottenham 4-1 Southampton (Ryan Sessegnon 21’, Eric Dier 31’, Mohammed Salisu 61' b.d, Dejan Kulusevski 63’/James Ward-Prowse 12’).
  • Leeds 2-1 Wolves (Rodrigo Moreno 24’, Rayan Ait-Nouri 74’/Daniel Podence 6’).
  • Everton 0-1 Chelsea (Jorginho 45+9’ pen.)

Klasemen Liga Inggris

No Klub D M S K -/+ P
1
Tottenham
1 1 0 0 3 3
2
Bournemouth
1 1 0 0 2 3
3
Arsenal
1 1 0 0 2 3
4
Newcastle
1 1 0 0 2 3
5
Leeds United
1 1 0 0 1 3
Klasemen selengkapnya

Keterangan:
No: Peringkat
D: Dimainkan
M: Menang
S: Seri
K: Kalah
-/+: Selisih Gol
P: Poin
*Update terakhir Minggu (7/08/2022) pukul 05:06 WIB

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Komitmen Ketum PSSI untuk Perpanjang Kontak Shin Tae-yong hingga 2027

Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Jadwal Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024, Mulai Sabtu 27 April

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas dan Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com