Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Bali United Vs Persebaya 0-3, Antiklimaks Momen Serdadu Tridatu Juara Liga 1

Kompas.com - 25/03/2022, 23:00 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Bali United menelan kekalahan telak 0-3 dari Persebaya Surabaya pada pekan ke-33 Liga 1 2021-2022.

Big match Bali United vs Persebaya berlangsung di Gelora Ngurah Rai, Denpasar, Jumat (25/3/2022) malam WIB.

Persebaya meraih kemenangan berkat gol penalti Bruno Moreira (65') dan brace Samsul Artif (70', 81')

Kekalahan ini menodai momen Bali United juara Liga 1 2021-2022 yang dipastikan pada pekan ke-33.

Sebelumnya, Bali United dipastikan juara Liga 1 menyusul hasil imbang 0-0 Persib Bandung dengan Persik Kediri pada pertandingan sebelumnya.

Baca juga: Persib Vs Persik, Kata Robert Rene Alberts Usai Bali United Juara Liga 1

Poin Serdadu Tridatu tak akan bisa dikejar lagi oleh Persib yang duduk di posisi kedua klasemen Liga 1.

Dengan kekalahan dari Persebaya, Bali United masih mengoleksi 72 poin di puncak klasemen Liga 1.

Serdadu Tridatu unggul empat poin dari Persib yang duduk di tempat kedua (68 poin).

Sementara itu, Bajul Ijo berada di zona AFC atau posisi ketiga klasemen Liga 1 dengan raihan 63 poin.

Jalannya pertandingan Bali United vs Persebaya Surabaya

Pertandingan Bali United vs Persebaya langsung berjalan menarik. Kedua tim menunjukkan permainan terbuka dan rajin jual beli serangan.

Namun, Persebaya masih belum bisa memberikan ancaman berbahaya.

Di sisi lain, Bali United menciptakan big chance pertama melalui upaya Ilija Spasojevic yang lolos dari jebakan offside usai menerima umpan terobosan pada menit ke-18.

Spasojevic lalu melepaskan tendangan kaki kanan mendatar. Namun, upaya top skor Bali United kurang jelas tujuannya.

Entah maksudnya memberikan umpan ke rekannya di sisi lain kotak penalti atau langsung menembak bola, peluang tersebut akhirnya sia-sia karena menyamping.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Jadwal Timnas U23 Indonesia Usai Bekuk Australia, Yordania Lawan Terakhir di Grup

Timnas Indonesia
5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

5 Hal Menarik dari Laga Timnas U23 Indonesia Vs Australia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com