Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Crystal Palace Vs Liverpool 1-3: Jadi Tim Tersubur Premier League, The Reds Sudahi Perlawanan Alot Tuan Rumah

Kompas.com - 23/01/2022, 23:02 WIB
Firzie A. Idris

Penulis

KOMPAS.com - Laga Crystal Palace vs Liverpool pada Minggu (23/1/2022) berakhir dengan skor 3-1 untuk kemenangan The Reds.

Pertandingan lanjutan Liga Inggris tersebut bergulir di markas Crystal Palace di Selhurst Park, London.

The Reds unggul dua gol pada babak pertama lewat tandukan Virgil van Dijk dari sepak pojok dan juga penyelesaian apik Oxlade Chamberlain di tiang jauh.

Crystal Palace lalu bangkit dan menghentak pada babak kedua. Mereka mendapat gol balasan lewat Odsonne Edouard pada menit ke-55.

Akan tetapi, penalti Fabinho setelah Jota dijatuhkan di kotak terlarang memastikan kemenangan bagi The Reds.

Liverpool kini menorehkan 48 poin dari 22 laga, terpaut sembilan poin dari Manchester City di puncak dengan masih menyimpan satu pertandingan.

BABAK PERTAMA

Alex Oxlade-Chamberlain kembali bagi Liverpool setelah ia absen pada laga semifinal Piala Liga Inggris kontra Arsenal pada medio pekan.

Kiper Alisson juga kembali ke tim menggantikan Caoimhin Kelleher yang bermain kontra The Gunners.

The Reds memimpin cepat lewat sepak pojok Andrew Robertson dari sisi kiri yang langsung disambut tandukan Virgil van Dijk.

Bek asal Belanda itu mempunyai ruang dan waktu untuk berlari menyambar bola.

Ini adalah assist Premier League ke-46 Robertson, melewati catatan Roberto Firmino (45).

Gol Van Dijk juga menjadi yang kesembilan dari sepak pojok bagi Liverpool musim ini di Premier League, terbanyak dari semua tim lain.

Gol bek tengah asal Belanda tersebut adalah gol ke-56 Liverpool di Liga Inggris musim ini, melewati catatan Manchester City (55).

Liverpool lalu mendapatkan gol kedua pada menit ke-32.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Status Skorsing Pemain Timnas U23: Ivar Kembali, Sananta Absen Lawan Yordania

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com