Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Joan Laporta Bicara Kontrak Baru Messi Lagi, Kapan Negosiasi Rampung?

Kompas.com - 13/07/2021, 17:30 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

Sumber Marca

KOMPAS.com - Presiden Barcelona, Joan Laporta, kembali membicarakan kontrak baru Lionel Messi.

Lionel Messi kini tengah berstatus berstatus bebas transfer atau tanpa klub.

Hal ini tak terlepas dari kontraknya yang sudah habis bersama Barcelona per 30 Juni 2021 lalu.

Meski ikatan kerja dengan klub raksasa Catalan itu telah berakhir, Messi diyakini akan tetap bertahan di Camp Nou.

Sebab, negosiasi pembaruan kontraknya di Barcelona masih terus berjalan.

Keyakinan Messi bertahan di Camp Nou kian menguat setelah Joan Laporta mengatakan pemain berjuluk La Pulga itu menyambut positif perpanjangan kontraknya.

Baca juga: Ballon dOr 2021: Ronaldo Luput, Messi Favorit, Siapa Kandidat Lain?

Namun, Laporta belum bisa memberikan kabar kapan kontrak sang megabintang rampung.

Pada Senin (12/7/2020) waktu lokal, Laporta kembali menyingung soal kontrak baru Messi.

Pria asal Spanyol itu pun konsisten mengatakan bahwa kontrak sang megabintang masih berjalan baik.

"Pembaruan kontrak Messi berjalan dengan baik," ujar Joan Laporta dilansir dari Marca.

Kemudian, Joan Laporta mengungkapkan rasa suka citanya atas pencapaian Messi yang menjuarai Copa America 2021 bersama Argentina.

"Semua orang Catalan, Barcelona, dan seluruh dunia sepak bola senang karena Leo memenangi Copa America."

Baca juga: Messi Usai Argentina Juara Copa America: Tuhan Simpan Momen Ini untuk Saya

"Sangat menyenangkan melihat pemain terbaik dalam sejarah sepak bola bersemangat memenangi gelar seperti ini dan dia membuat kami semua menangis bahagia."

"Dia sangat senang, kami semua senang, dan saya senang untuk Leo yang telah berhasil memenangi Copa America, bersama dengan rekan satu timnya."

"Senang bahwa Argentina sekali lagi berada di jajaran elite. Perasaan yang sama juga untuk Sergio Aguero."

Halaman:
Sumber Marca
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Indonesia Vs Korea Selatan, Garuda Muda Tak Dianggap Underdog

Timnas Indonesia
Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Xavi Putuskan Bertahan di Barcelona hingga Juni 2025

Liga Spanyol
Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liverpool Tumbang di Tangan Everton, Van Dijk Bicara Perebutan Gelar

Liga Inggris
Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Man United Vs Sheffield United: Bruno Berjaya, Kemenangan MU Hal Utama

Liga Inggris
Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Thomas & Uber Cup 2024: Momen Penguatan Semangat Jelang Olimpiade

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Siaran Langsung dan Live Streaming Indonesia Vs Korsel Malam Ini

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Persib Bandung Vs Borneo FC, Siasat Pieter Huistra Manfaatkan Laga

Liga Indonesia
Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Klasemen Liga Inggris: Liverpool Gagal Pepet Arsenal, Terancam Man City

Liga Inggris
Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Hasil Man United Vs Sheffield United 4-2: Roket Fernandes, Setan Merah Menang

Liga Inggris
Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Hasil Everton Vs Liverpool, The Reds Tumbang, Gagal Dekati Arsenal

Liga Inggris
Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Link Live Streaming Everton Vs Liverpool, Kickoff Pukul 02.00 WIB

Liga Inggris
Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com