Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Italia Vs Inggris - Donnarumma Sebut Gol Three Lions Bisa Bunuh Azzurri

Kompas.com - 12/07/2021, 11:11 WIB
Celvin Moniaga Sipahutar,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kiper timnas Italia, Gianluigi Donnarumma, mengakui keberhasilan Gli Azzurri menjuarai Euro 2020 tidak didapat dengan mudah.

Timnas Italia sukses juara Euro 2020 seusai menang 3-2 atas Inggris via adu penalti di partai final.

Bertanding di Stadion Wembley, London, Senin (12/7/2021) dini hari WIB, laga harus mencapai adu penalti karena kedua tim imbang 1-1 selama 120 menit.

Gli Azzurri tertinggal lebih dulu seusai Inggris mencetak gol kilat lewat Luke Shaw (2').

Italia kemudian baru bisa menyamakan kedudukan melalui gol Leonardo Bonuncci pada menit ke-67.

Baca juga: Hasil Italia Vs Inggris - Menang Adu Penalti, Azzurri Juara Euro 2020!

Gol Bonucci pun memaksa pemenang harus ditentukan via babak tos-tosan dan pada akhirnya Azzurri sukses menjuarai Euro 2020.

Kemenangan Azzurri ini tak terlepas dari tiga ekesekutor penalti Inggris yang gagal menjalankan tugasnya.

Salah satu eksekutor penalti Inggris yang gagal adalah Marcus Rashford karena sepakannya mengenai tiang gawang.

Kemudian, Jadon Sancho dan Bukayo Saka tak mampu mencetak gol via penalti karena tendangannya ditepis Donnarumma.

Italia pun dengan ini berhasil menjuarai Euro untuk kedua kalinya dalam sejarah mereka.

Terkait Italia yang menjadi juara Euro 2020, Donnarumma berkomentar bahwa gelar tersebut tak didapat dengan mudah.

Baca juga: Harry Kane soal Inggris Gagal Juara Euro 2020: Menyakitkan bagi Sisa...

Terlebih, Azzurri sempat dibuat terkejut dengan cepat ketika Inggris membuka keunggulan melalui Luke Shaw.

Gianluigi Donnarumma pun berpikir gol pertama Three Lions bisa membunuh Italia.

Namun, semangat pantang menyerah Italia membuat Inggris tak bisa mewujudkan hal tersebut.

"Kami luar biasa, kami tidak akan melepaskannya. Kami hanya berjarak satu sentimeter dan berhasil melakukannya," buka Donnarumma mengawali soal gelar juara Euro 2020 dikutip Football Italia.

Baca juga: Italia Juara Euro 2020, Harry Kane Ungkap Kesalahan Timnas Inggris

Halaman Berikutnya
Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Hasil Spain Masters 2024: Rehan/Lisa Menangi Duel Merah Putih, 6 Wakil Indonesia ke QF

Badminton
Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Bali United Vs Persija, Ada Permintaan untuk Suporter Bali United

Liga Indonesia
Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Sandro Tonali Didakwa 50 Kali Melanggar Aturan Judi FA dalam 3 Bulan

Liga Inggris
Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Shin Tae-yong Ungkap Timnas Indonesia Akan Tambah Amunisi Baru

Timnas Indonesia
Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Liga Indonesia
Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Liga Indonesia
Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com