Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Timnas Indonesia Vs Vietnam, Tren Skuad Garuda Menurun

Kompas.com - 07/06/2021, 05:20 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Sumber ESPN

KOMPAS.com - Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong akan berhadapan dengan Vietnam pada laga ketujuh Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Asia.

Duel timnas Indonesia vs Vietnam akan dihelat di Stadion Al Maktoum, Dubai, Uni Emirat Arab, pada Senin (7/6/2021) pukul 23.45 WIB.

Dikutip dari situs ESPN, laga nanti akan menjadi pertemuan keenam timnas Indonesia melawan Vietnam dalam lima tahun terakhir.

Tren performa timnas Indonesia cenderung menurun karena hanya mampu mengalahkan Vietnam satu kali dalam lima pertemuan terakhir.

Sisanya, skuad Gruda tercatat menelan dua kekalahan dan meraih sepasang hasil imbang.

Baca juga: Timnas Indonesia Vs Vietnam, Siapa Layak Jadi Ujung Tombak Garuda?

Kemenangan terakhir timnas Indonesia atas Vietnam terjadi pada leg pertama semifinal Piala Piala AFF 2016.

Timnas Indonesia yang kala itu dilatih oleh mendiang Alfred Riedl sukses menumbangkan Vietnam dengan skor tipis 2-1 di Stadion Pakansari.

Dua gol kemenangan Indonesia saat itu dicetak oleh Hansamu Yama Pranata dan sang kapten, Boaz Solossa.

Pada semifinal kedua, timnas Indonesia sukses menahan imbang Vietnam 2-2 hingga babak perpanjangan waktu.

Hasil imbang itu membuat timnas Indonesia berhak mendapatkan tiket final Piala AFF 2016 berkat keunggulan agregat 4-3 atas Vietnam.

Vietnam kemudian membalas kekalahan menyakitkan itu ketika bertemu timnas Indonesia pada laga keempat Grup G Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Asia.

Baca juga: 3 Kelemahan Timnas Indonesia Menurut Media Vietnam

Laga Indonesia vs Vietnam itu dihelat di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali pada 15 Oktober 2019.

Timnas Indonesia yang kala itu dilatih Simon McMenemy harus mengakui keunggulan Vietnam dengan skor cukup telak 1-3.

Itu adalah kekalahan terbesar (margin dua gol) yang pernah diderita timnas Indonesia sepanjang pertemuan melawan Vietnam.

Terkait laga nanti, Vietnam unggul secara stamina atas Indonesia.

Halaman:
Sumber ESPN
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Timnas Indonesia
Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com