Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil PSIS Vs Barito Putera, Drama 6 Gol Berakhir Dramatis

Kompas.com - 21/03/2021, 20:32 WIB
Benediktus Agya Pradipta,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

KOMPAS.com -Laga PSIS Semarang vs Barito Putera pada laga kedua fase grup Piala Menpora 2021 berakhir dramatis.

Laga PSIS vs Barito Putera yang digelar di Stadion Manahan, Solo, pada Minggu (21/3/2021) malam WIB itu berakhir dengan skor 3-3.

Ketiga gol yang dibukukan PSIS Semarang tercipta melalui aksi Fandi Eko Utomo (32'), Hari Nur Yulianto (34'), dan Komarudin (40').

Sementara itu, tiga gol penyeimbang yang dicetak Barito Putera tercipta melalui aksi Donald Bissa (48'), Bayu Pradana (82'), dan Rizky Pora (90+4).

Dengan hasil ini, PSIS Semarang dan Barito Putera sama-sama memetik satu poin.

Baca juga: Piala Menpora 2021, Serba Pertama di Era Pandemi

Jalannya babak pertama PSIS vs Barito Putera

Kedua tim mengawali laga dengan permainan terbuka. hasilnya, PSIS Semarang langsung mendapatkan peluang pada menit kedua.

Kapten PSIS, Hari Nur, yang tengah bergerak di sisi kanan pertahanan Barito Putera melakukan umpan cut-back.

Namun, umpan dari Hari Nur gagal bersambut setelah dihalau oleh barisan pertahanan Barito Putera.

Berselang dua menit kemudian, giliran Barito Putera yang mengancam jantung pertahanan PSIS.

Dengan skema serupa, Beni Oktovianto mengirim umpan cut-back yang masih bisa dibaca oleh bek PSIS, Rio Saputro.

Baca juga: Zainudin Amali: PSSI, PT LIB dan Panitia Sangat Serius Persiapkan Piala Menpora 2021

Setelah itu, pertandingan antara PSIS dan Barito Putera berjalan semakin sengit.

Bahkan, kala laga baru berjalan sembilan menit, kartu kuning pertama sudah keluar dari saku wasit.

Adapun kartu kuning pertama itu ditujukan untuk gelandang PSIS, Eka Febri Yogi, yang melanggar salah satu pemain Barito.

Tak lama setelah itu, tepatnya pada menit ke-13, kartu kuning kedua dikeluarkan untuk menghukum bek kanan Barito Putera, Bagas Kaffa.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Sebelum Tanding Vs Borneo FC, Bus Madura United Dilempari Telur oleh Oknum Suporter

Sebelum Tanding Vs Borneo FC, Bus Madura United Dilempari Telur oleh Oknum Suporter

Liga Indonesia
Pelatih Soroti Ketenangan dan Konsistensi Ana/Tiwi di Final Thailand Open

Pelatih Soroti Ketenangan dan Konsistensi Ana/Tiwi di Final Thailand Open

Badminton
Hasil Borneo Vs Madura United 2-3 (agg. 2-4), Sape Kerrab Vs Persib di Final Liga 1

Hasil Borneo Vs Madura United 2-3 (agg. 2-4), Sape Kerrab Vs Persib di Final Liga 1

Liga Indonesia
Link Live Streaming Liverpool Vs Wolves, Kickoff 22.00 WIB

Link Live Streaming Liverpool Vs Wolves, Kickoff 22.00 WIB

Liga Inggris
Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Kickoff 22.00 WIB

Link Live Streaming Man City Vs West Ham, Kickoff 22.00 WIB

Liga Inggris
HT Borneo Vs Madura United, Penalti Cadenazzi Bawa Pesut Etam Unggul 2-1

HT Borneo Vs Madura United, Penalti Cadenazzi Bawa Pesut Etam Unggul 2-1

Liga Indonesia
Penentuan Juara, Arteta Yakin West Ham Hentikan Langkah Man City

Penentuan Juara, Arteta Yakin West Ham Hentikan Langkah Man City

Liga Inggris
Ana/Tiwi Tak Puas Jadi Runner-up Thailand Open 2024

Ana/Tiwi Tak Puas Jadi Runner-up Thailand Open 2024

Badminton
Man City Vs West Ham, Pesan Singkat Guardiola demi Gelar Juara

Man City Vs West Ham, Pesan Singkat Guardiola demi Gelar Juara

Liga Inggris
Arema FC Pilih Apparel Baru demi 'Mengaum' di Liga 1 Musim Depan

Arema FC Pilih Apparel Baru demi "Mengaum" di Liga 1 Musim Depan

Liga Indonesia
3 Fakta Laga Borneo FC vs Madura United, Masih Ada Kesempatan untuk Pesut Etam

3 Fakta Laga Borneo FC vs Madura United, Masih Ada Kesempatan untuk Pesut Etam

Liga Indonesia
Link Live Streaming Borneo FC VS Madura United, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Borneo FC VS Madura United, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Hasil Final Thailand Open 2024, Ana/Tiwi Runner-up

Hasil Final Thailand Open 2024, Ana/Tiwi Runner-up

Badminton
Cristiano Ronaldo Prediksi Arsenal Tidak akan Juara Premier League Musim Ini

Cristiano Ronaldo Prediksi Arsenal Tidak akan Juara Premier League Musim Ini

Liga Inggris
Maarten Pes Menggila Kontra Rival, Tujuh Penyelamatan bagi FC Dallas

Maarten Pes Menggila Kontra Rival, Tujuh Penyelamatan bagi FC Dallas

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com