Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

AC Milan Vs Udinese - Upaya Brahim Diaz Gagal, Skor Kacamata Hiasi Babak I

Kompas.com - 04/03/2021, 03:41 WIB
Farahdilla Puspa,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Belum ada gol tercipta pada babak pertama AC Milan vs Udinese

Duel AC Milan vs Udinese yang merupakan rangkaian giornata ke-25 Liga Italia 2020-2021 digelar di Stadion Giueseppe Meazza, Kamis (4/3/2021) dini hari WIB.  

Pertandingan berjalan dengan tempo lambat pada awal babak pertama.

Hingga laga memasuki menit ke-15, kedua tim masih meraba permainan dan belum menciptakan satu pun peluang berarti. 

Baca juga: Link Live Streaming AC Milan Vs Udinese, Kickoff 02.45 WIB

AC Milan baru membuat kesempatan emas untuk membuka keunggulan pada menit ke-19.

Brahim Diaz yang menggiring bola di dalam kotak penalti melepaskan tendangan terarah ke gawang Udinese. 

Namun, upayanya belum membuahkan hasil setelah bolanya dengan mudah ditangkap kiper Juan Musso. 

Pada ment ke-34, AC Milan mendapat tekanan saat Udinese dihadiahi tendangan bebas oleh wasit usai salah satu pemain lawan dilanggar keras Theo Hernandez. 

Kendati demikian, Franck Kessie dengan mudah membuang bola hasil sepakan Rodrigo De Paul. 

AC Milan kembali mengancam pertahanan Udinese. Sandro Tonali melepaskan tendangan bebas dari sayap kanan pada menit ke-38. 

Bolanya kemudian disambut Frank Kessie yang sayangnya bisa diantisipasi oleh kiper Udinese. 

Baca juga: Kata Fred soal Man United Garang di Tandang, tetapi Memble di Kandang

Dua menit berselang, giliran Samuel Castillejo yang beraksi di kotak terlarang Udinese.

Ia menggiring bola melewati bek Udinese, Bram Nuytinck, dan melepaskan tendangan kaki kanan dari dalam kotak penalti.

Akan tetapi, Juan Musso tampaknya masih terlalu tangguh untuk dikalahkan para pemain AC Milan. Ia berhasil menggagalkan aksi Castillejo usai memblok bola dengan kakinya.

Kedudukan 0-0 pun berakhir hingga babak pertama berakhir. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Timnas Indonesia
Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Siaran Langsung & Jadwal Tim Indonesia di Thomas dan Uber Cup 2024

Badminton
Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Indonesia Vs Korea Selatan, Gelandang Korsel Puji Gaya Bermain Garuda Muda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Indonesia Vs Korea Selatan, Rekor STY dengan Sang Kawan Lama Hwang Sun-hong

Timnas Indonesia
Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Persik Vs PSS, Macan Putih Ingin Tutup Laga Kandang dengan Happy Ending

Liga Indonesia
Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada 'Peran' Suporter

Nathan Tjoe-A-Oen Kembali Perkuat Timnas, Ada "Peran" Suporter

Timnas Indonesia
Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan 'Terbang' demi Timnas Indonesia

Lobi Ketum dan Suporter Jadi Kunci, Nathan "Terbang" demi Timnas Indonesia

Timnas Indonesia
Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Sederet Fakta Ujian bagi Persebaya Jelang Laga Lawan Bali United

Liga Indonesia
Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Jadwal Siaran Langsung Indonesia Vs Korea Selatan di Perempat Final Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Pesta 5 Gol ke Gawang Chelsea, Arteta Puji Fisik dan Mentalitas Arsenal

Liga Inggris
Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Head to Head Persib Bandung Vs Borneo FC, Tim Produktif Vs Pertahanan Terbaik

Liga Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Indonesia Vs Korea Selatan: Kerja Keras, Tekad Rizky Ridho Bawa Garuda Terbang

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com