Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Termasuk Jesus dan Walker, Man City Tanpa 5 Pilar Penting Kontra Chelsea

Kompas.com - 02/01/2021, 05:22 WIB
Farahdilla Puspa,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

Sumber Sky Sports

KOMPAS.com - Manchester City tak akan diperkuat lima pemainnya saat melawat ke markas Chelsea akhir pekan ini.

Hal tersebut diungkapkan pelatih Man City, Pep Guardiola, dalam konferensi pers jelang pertandingan pada Jumat (1/1/2021) malam WIB.

Termasuk Gabriel Jesus dan Kyle Walker, Guardiola menyebut tiga pemain penting lainnya juga positif virus corona.

Meski demikian, pelatih asal Spanyol itu enggan mengungkapkan anak asuhnya yang akan absen saat melawan Chelsea.

Baca juga: Wan-Bissaka Raja Tekel Premier League Tiga Musim Beruntun

"Ada lima sekarang (yang absen)," kata Pep Guardiola dikutip dari Sky Sports.

"Lima pemain diisolasi selama 10 hari. Kasus pertama yang dirilis adalah dua pemain dan kasus kedua ada tiga pemain lainnya."

"Saya tidak berpikir Premier League mengizinkan kami mengungkapkan nama para pemain itu."

"Kami mungkin harus menghormati privasi mereka. Anda akan melihat susunan pemain dan tiga pilar penting tidak ada di sana," tutur Pep Guardiola.

Sementara itu, kasus Covid-19 di kubu Man City membuat laga kontra Everton ditunda.

Duel antara kedua tim merupakan rangkaian pekan ke-16 Liga Inggris 2020-2021 dan sejatinya digelar pada Senin (28/12/2020) waktu setempat.

"Kami memiliki cukup pemain untuk melawan Everton. Kami ingin bermain, tetapi ada lebih banyak kasus dan kami memberi tahu Premier League," kata Guardiola.

"Secara pribadi saya menelepon Carlo Ancelotti (pelatih Everton) untuk mengabarkan situasinya bahwa kami bisa bertanding melawan timnya."

Baca juga: Solskjaer: Skuad United Semakin Kuat Sejak Oktober

"Namun, bagaimana jika kami bepergian sedangkan sehari sebelumnya kami kontak dengan semua yang ada di tim?"

"Itu adalah risiko yang sangat besar karena ini bukan soal apa yang terjadi di Man CIty, tetapi yang terjadi di seluruh dunia."

"Mudah-mudahan pada tes berikutnya semua negatif dan yang positif sekarang bisa segera pulih," ujar Pep Guardiola.

Adapun, Laga antara Chelsea dan Manchester City bakal dilangsungkan di Stamford Bridge, Minggu (3/1/2021) malam WIB.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Sky Sports
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Liga Spanyol
Saat Legenda Timnas Indonesia 'Angkat Topi' untuk Ernando Ari...

Saat Legenda Timnas Indonesia "Angkat Topi" untuk Ernando Ari...

Timnas Indonesia
Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati 'Sang Dewi'

Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati "Sang Dewi"

Liga Lain
Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Timnas Indonesia
Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Liga Indonesia
Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com