Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil dan Klasemen Liga Inggris: Everton Geser Posisi Duo Manchester

Kompas.com - 13/12/2020, 05:32 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Everton menggeser posisi duo Manchester, yakni Manchester United dan Manchester City di klasemen Liga Inggris.

Everton baru saja meraih kemenangan atas Chelsea dengan skor 1-0 di Stadion Goodison Park, Minggu (13/12/2020) dini hari WIB.

Gol kemenangan Everton diciptakan oleh Gylfi Sigurdsson lewat tendangan 12 pas pada menit ke-22.

Everton mendapat hadiah penalti dari wasit setelah kiper Chelsea, Edouard Mendy melakukan pelanggaran terhadap Dominic Calvert-Lewin pada menit ke-21.

Baca juga: Everton Vs Chelsea, The Blues Tumbang di Goodison Park

Gylfi Sigurdsson selaku algojo Everton memanfaatkan hadiah penalti itu dengan baik.

Berkat kemenangan tersebut, klub berjulukan The Toffees itu berhasil merangsek ke peringkat ketujuh klasemen sementara Liga Inggris. Sementara itu Chelsea masih berada di peringkat ketiga.

Tim besutan pelatih Carlo Ancelotti berhasil menggeser posisi Man United dan Man City di tabel klasemen.

Posisi Man United dan Man City tergeser usai kedua tim tersebut bermain imbang 0-0 dalam laga bertajuk Derbi Manchester.

Baca juga: Hasil Man United Vs Man City, Derbi Manchester Berakhir Anti Klimaks

Di sisi lain, Aston Villa dan Newcastle United juga mengubah posisi mereka di tabel klasemen seusai meraih kemenangan atas lawan-lawannya.

Aston Villa menang 1-0 atas Wolverhampton Wanderers dan Newcastle United menang 2-1 atas West Bromwich Albion.

Kemenangan kedua tim tersebut membuat posisi mereka naik. Aston Villa menempati peringkat ke-10 dan Newcastle di peringkat ke-11.

Berikut hasil lengkap Liga Inggris Sabtu (12/12/2020) malam hingga Minggu (13/12/2020) dini hari WIB.

  • Wolverhampton Wanderers 0-1 Aston Villa
  • Newcastle United 2-1 West Bromwich Albion
  • Manchester United 0-0 Manchester City
  • Everton 1-0 Chelsea

Berikut adalah klasemen sementara Liga Inggris per Minggu (13/12/2020):


Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Hasil Inggris Vs Bosnia-Herzegovina, The Three Lions Menang 3-0

Hasil Inggris Vs Bosnia-Herzegovina, The Three Lions Menang 3-0

Internasional
Jorge Martin Gabung Aprilia, Marquez Mendekat ke Ducati untuk MotoGP 2025

Jorge Martin Gabung Aprilia, Marquez Mendekat ke Ducati untuk MotoGP 2025

Motogp
Chelsea Resmi Umumkan Enzo Maresca sebagai Pelatih

Chelsea Resmi Umumkan Enzo Maresca sebagai Pelatih

Liga Inggris
Proses Naturalisasi Calvin Verdonk-Jens Raven Disetujui DPR RI

Proses Naturalisasi Calvin Verdonk-Jens Raven Disetujui DPR RI

Timnas Indonesia
Qarrar Firhand Finis Ke-13 Usai Lewati 12 Pebalap di Champions of the Future

Qarrar Firhand Finis Ke-13 Usai Lewati 12 Pebalap di Champions of the Future

Olahraga
Daftar Pemain Timnas U20 Indonesia di Turnamen Toulon 2024, Indra Sjafri Panggil 26 Nama

Daftar Pemain Timnas U20 Indonesia di Turnamen Toulon 2024, Indra Sjafri Panggil 26 Nama

Timnas Indonesia
Nurul Akmal Atlet Ke-21 Indonesia yang Lolos ke Olimpiade 2024

Nurul Akmal Atlet Ke-21 Indonesia yang Lolos ke Olimpiade 2024

Olahraga
Tim Terbaik Liga Champions: Real Madrid dan Dortmund Sumbang Nama Terbanyak

Tim Terbaik Liga Champions: Real Madrid dan Dortmund Sumbang Nama Terbanyak

Liga Champions
Viktor Axelsen Mundur dari Indonesia Open 2024

Viktor Axelsen Mundur dari Indonesia Open 2024

Badminton
Persib Pajang Trofi Liga 1 2023-2024, Bobotoh Bisa Berfoto Langsung

Persib Pajang Trofi Liga 1 2023-2024, Bobotoh Bisa Berfoto Langsung

Liga Indonesia
Jose Mourinho Resmi Latih Fenerbahce: Seragam Ini Kulit Saya

Jose Mourinho Resmi Latih Fenerbahce: Seragam Ini Kulit Saya

Internasional
Apriyani/Fadia Ingin 'Menabung' di Indonesia Open 2024

Apriyani/Fadia Ingin "Menabung" di Indonesia Open 2024

Badminton
Daftar Skuad Timnas Perancis untuk Olimpiade 2024, Tidak Ada Mbappe

Daftar Skuad Timnas Perancis untuk Olimpiade 2024, Tidak Ada Mbappe

Internasional
Liga 1 2023-2024 Terbantu Format Baru, PR Selaraskan Jadwal dengan Timnas

Liga 1 2023-2024 Terbantu Format Baru, PR Selaraskan Jadwal dengan Timnas

Liga Indonesia
Ancelotti Legenda Tak Tertandingi, Jose Mourinho Angkat Topi

Ancelotti Legenda Tak Tertandingi, Jose Mourinho Angkat Topi

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com