Jadwal Pekan Ke-10 Bundesliga: Bayern Muenchen Vs RB Leipzig

Kompas.com - 04/12/2020, 17:00 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

Sumber Bundesliga


KOMPAS.com - Pertandingan Bayern Muenchen melawan RB Leipzig mewarnai pekan ke-10 Bundesliga atau kompetisi teratas Liga Jerman 2020-2021.

Duel Bayern Muenchen vs RB Leipzig ini akan digelar di Stadion Allianz Arena, Sabtu (5/12/2020) waktu setempat atau Minggu (6/12/2020) dini hari WIB.

Bayern Muenchen saat ini menempati puncak klasemen sementara Bundesliga dengan koleksi 22 poin.

Koleksi 22 poin klub berjulukan Die Roten itu didapat dari hasil tujuh kemenangan dan satu hasil imbang.

Sementara itu, RB Leipzig berada satu strip di bawah Bayern dengan koleksi 20 poin.

Baca juga: Mengenal Martin Schmidt, Pelatih FC Augsburg yang Terlihat seperti Rockstar

Dua puluh poin tim besutan Julian Nagelsmann didapat dari enam kemenangan dan dua hasil imbang.

Menjelang laga tersebut, pertandingan nanti diprediksi akan berlangsung sengit mengingat kedua tim sama-sama mengincar kemenangan.

Bayern Muenchen akan berusaha untuk meraih kemenangan guna kokoh di puncak.

Sementara Leizpig mengincar kemenangan guna menggeser posisi Robert Lewandowski dkk di puncak.

Adapun rival kesumat Bayern, Borussia Dortmund akan menghadapi Eintracht Frankfurt.

Baca juga: VIDEO - Aksi dan Gol-gol Menarik Serge Gnabry untuk Bayern Muenchen

Laga Enitracht Frankfurt vs Borussia Dortmund akan digelar di Stadion Deutsche Bank Park, Sabtu (5/12/2020) malam WIB.

Enitracht Frankfurt sementara menduduki peringkat kesembilan dengan koleksi 12 poin.

Sementara itu, Dortmund berada di peringkat keempat dengan koleksi 18 poin.

Berikut jadwal lengkap pekan ke-10 Bundesliga 2020-2021:

Sabtu, 5 Desember 2020

Halaman Berikutnya
Halaman:
Sumber Bundesliga
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Shin Tae-yong Yakin Level Timnas Indonesia Akan Terus Berkembang

Timnas Indonesia
Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Hasil Persib Bandung Vs Bhayangkara FC 0-0, Bojan Hodak Frustrasi

Liga Indonesia
Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Usai Dipecat, Phillipe Troussier Ungkap Akan Rindukan Vietnam

Internasional
Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Degradasi, Bhayangkara di Tepi Jurang

Liga Indonesia
Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Persikabo Jadi Tim Liga 1 2023-2024 Pertama yang Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Hasil Persib Vs Bhayangkara FC 0-0, Guardian Bertahan dari Gempuran Maung Bandung

Liga Indonesia
SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

SC Heerenven Beri Apresiasi untuk Thom Haye dan Nathan Tjoe-A-On

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung vs Bhayangkara, Kickoff 20.30 WIB

Liga Indonesia
Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Sakit Arema FC Dikalahkan Persebaya, Singo Edan Diminta Tak Putus Asa

Liga Indonesia
AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

AC Milan Siap Relakan Giroud Pergi, Satu Syarat Sacchi untuk Zirkzee

Liga Italia
Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Greg Nwokolo Akui Penjaga Gawang Persebaya Jadi Pembeda

Liga Indonesia
Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Xabi Alonso Tak Pernah Merengek, Tuchel Tak Bawa Bayern Naik Level

Bundesliga
5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

5 Jurus Sakti Xabi Alonso Lesatkan Leverkusen, Jauh Tinggalkan Bayern

Bundesliga
Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Persik Vs Persikabo, Jeam Kelly Sroyer Ingin Beri Persembahan Terakhir

Liga Indonesia
Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bayern Vs Dortmund: Tuchel Tak Membawa Muenchen ke Arah yang Benar

Bundesliga
komentar di artikel lainnya
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com