Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Besaran Dana Bantuan untuk Tiga Divisi Liga Inggris

Kompas.com - 20/11/2020, 21:09 WIB
Josephus Primus

Penulis

Sumber Reuters

LONDON, KOMPAS.com - Secara keseluruhan, tiga divisi Liga Inggris mendapat dana bantuan sebesar 28 juta poundsterling atau sekitar Rp 526,4 miliar.

Menteri Olahraga Inggris Nigel Huddleston mengatakan dari seluruh divisi Liga Inggris, hanya tiga yang mendapat dana bantuan dari pemerintah.

Ketiga divisi itu adalah Lima dan Enam, serta Liga Sepak Bola Wanita.

Baca juga: All England Terselamatkan Dana Bantuan Olahraga

Dua divisi yakni Lima dan Enam berisikan klub-klub semiprofesional.

Tunggal putra Denmark, Viktor Axelsen, berhasil menjadi juara All England Open 2020.AFP/OLI SCARFF Tunggal putra Denmark, Viktor Axelsen, berhasil menjadi juara All England Open 2020.

Itu berarti klub-klub itu berisikan pemain profesional maupun amatir.

Sementara, Liga Inggris dari Liga Primer hingga Divisi Empat tidak mendapat bantuan dana "Paket Musim Dingin" dari pemerintah Inggris.

"Sepak bola bisa membiayai dirinya sendiri," kata Nigel Huddleston, kemarin, tatkala mengumumkan pemberian dana bantuan tersebut.

Baca juga: Hanya 3 Divisi Liga Inggris Ini Dapat Dana Bantuan

Huddleston mengatakan, Liga Primer memiliki sumber pendapatan besar berupa uang kontrak hak siar.

"Selain itu, ada juga pendapatan dari sponsor," ujar Huddleston.

Pemain tengah Arsenal kelahiran Pantai Gading Nicolas Pepe (kanan ke-3) merayakan gol ketiga timnya dengan striker Inggris Arsenal Bukayo Saka (2md R) selama pertandingan sepak bola Grup B Liga Eropa UEFA antara Arsenal dan Molde di Emirates Stadium di London pada 5 November , 2020.AFP/GLYN KIRK Pemain tengah Arsenal kelahiran Pantai Gading Nicolas Pepe (kanan ke-3) merayakan gol ketiga timnya dengan striker Inggris Arsenal Bukayo Saka (2md R) selama pertandingan sepak bola Grup B Liga Eropa UEFA antara Arsenal dan Molde di Emirates Stadium di London pada 5 November , 2020.

Total dana bantuan untuk sedikitnya 11 kecabangan olahraga mencapai sekitar 300 juta poundsterling atau Rp 5,6 triliun.

Dana bantuan berbentuk pinjaman berbunga ringan hingga hibah itu dibedakan untuk olahraga dengan cakupan hanya Inggris dan dana alokasi untuk wilayah-wilayah di Britania Raya.

Porsi terbesar dana bantuan diberikan kepada olahraga rugby sebesar Rp 2,5 triliun.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Reuters
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com