Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hongaria Tutup Perbatasan, Bagaimana Nasib Muenchen Vs Sevilla?

Kompas.com - 02/09/2020, 17:45 WIB
Josephus Primus

Penulis

BERN, KOMPAS.com - Hongaria menutup perbatasannya lantaran meningkatnya jumlah kasus Covid-19 di negara itu.

Alhasil, kebijakan tersebut langsung bersentuhan dengan nasib Piala Super Eropa.

Baca juga: Piala Super Eropa Jadi Uji Coba Kembalinya Penonton ke Stadion

Pada laga yang mempertemukan juara Liga Champions melawan juara Liga Eropa itu, Budapest, ibu kota Hongaria, menjadi tuan rumah.

Pemain Bayern Muenchen melakukan selebrasi dengan trofi juara setelah menang dalam laga final Liga Champions melawan Paris Saint-Germain (PSG) di Stadion Da Luz, Lisbon, Portugal, Minggu (23/8/2020). Bayern Muenchen keluar sebagai juara Liga Champions 2019-2020 setelah berhasil menundukkan PSG di final dengan skor 1-0.AFP/POOL/MATTHEW CHILDS Pemain Bayern Muenchen melakukan selebrasi dengan trofi juara setelah menang dalam laga final Liga Champions melawan Paris Saint-Germain (PSG) di Stadion Da Luz, Lisbon, Portugal, Minggu (23/8/2020). Bayern Muenchen keluar sebagai juara Liga Champions 2019-2020 setelah berhasil menundukkan PSG di final dengan skor 1-0.

Laga antara Bayern Muenchen, juara Liga Champions versus Sevilla, juara Liga Eropa itu punya jadwal di Kamis (24/9/2020).

Hongaria sendiri menutup perbatasannya mulai Selasa (1/9/2020).

Para pemain Sevilla merayakan dengan trofi setelah memenangkan pertandingan final sepak bola UEFA Europa League Sevilla v Inter Milan pada 21 Agustus 2020 di Cologne, Jerman barat.AFP/INA FASSBENDER Para pemain Sevilla merayakan dengan trofi setelah memenangkan pertandingan final sepak bola UEFA Europa League Sevilla v Inter Milan pada 21 Agustus 2020 di Cologne, Jerman barat.

Semantara itu, induk organisasi sepak bola Eropa, UEFA, mengatakan bahwa tengah melakukan pembicaraan dengan otoritas pemerintah Hongaria.

"Kami bekerja sama dengan federasi sepak bola Hongaria dan pemerintah untuk mengutamakan kesehatan semua peserta yang berpartisipasi ada laga itu," kata pernyataan UEFA.

Penjaga gawang Sevilla Maroko Yassine Bounou merayakan pertandingan sepak bola perempat final Liga Eropa UEFA Wolverhampton Wanderers v Sevilla di MSV Arena pada 11 Agustus 2020 di Duisburg, Jerman barat.AFP/INA FASSBENDER Penjaga gawang Sevilla Maroko Yassine Bounou merayakan pertandingan sepak bola perempat final Liga Eropa UEFA Wolverhampton Wanderers v Sevilla di MSV Arena pada 11 Agustus 2020 di Duisburg, Jerman barat.

Protokol kesehatan, kata UEFA, memang tetap diterapkan pada Piala Super Eropa.

Nantinya, penonton yang diperkenankan hadir langsung di stadion pada laga itu hanya berjumlah 67.215 orang.

Angka ini setara dengan 30 persen dari kapasitas stadion penyelenggara, Stadion Puskas Arena, Budapest.

Ilustrasi virus coronaShutterstock Ilustrasi virus corona

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

BWF Rilis Daftar Atlet Lolos Olimpiade Paris, Indonesia Punya 6 Wakil

Badminton
Rafael Struick Terpilih Jadi 'Future Star' Piala Asia U23 2024

Rafael Struick Terpilih Jadi "Future Star" Piala Asia U23 2024

Timnas Indonesia
Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Jadwal Liga Inggris, Man United Vs Arsenal Besok Malam

Liga Inggris
Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Hasil Frosinone Vs Inter Milan, Nerazzurri Pesta 5 Gol

Liga Italia
Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Pernyataan Resmi Kylian Mbappe, Umumkan Kepergian dari PSG

Liga Lain
Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Timnas Brasil Tetapkan 23 Nama untuk Skuad Copa America 2024

Internasional
Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Faisal Halim Penyerang Timnas Malaysia yang Disiram Air Keras Sukses Jalani Operasi Ketiga

Sports
Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Kurniawan DY Kutuk Keras Serangan Rasial kepada Guinea, Coreng Wajah Indonesia

Timnas Indonesia
Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Man United Vs Arsenal, Setan Merah Akan Dilibas di Old Trafford

Liga Inggris
Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Strategi demi Wujudkan Mimpi Timnas Indonesia ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Jadwal Timnas Indonesia di Tournoi Maurice Revello 2024

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Indonesia Vs Guinea, Respons PSSI soal Shin Tae-yong Kena Kartu Merah

Timnas Indonesia
Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Gia Cedera, Jakarta Pertamina Enduro Akhiri Kontrak

Sports
VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

VAR Mobile Meluncur Ke Arena Championship Series, Teknologi Baru Liga 1

Liga Indonesia
Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Noda Rasialisme Indonesia Vs Guinea: PSSI Wajib Edukasi Fan, Beri Pemahaman

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com