Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Brighton Vs Chelsea, Harapan Baru Musim Anyar Kompetisi

Kompas.com - 30/08/2020, 11:08 WIB
Josephus Primus

Penulis

BRIGHTON, KOMPAS.com - Di mata Manajer Brighton & Hove Albion (Brighton) Graham Potter, laga timnya yang berakhir imbang 1-1 dengan Chelsea, kemarin, menjadi harapan baru.

"Ini langkah fantastis untuk mengembalikan penonton ke stadion," tuturnya.

Baca juga: Brighton Vs Chelsea, Laga Paling Dinanti

Laga di Stadion American Express itu disaksikan oleh sekitar 2.500 penonton.

Rekrutan anyar Chelsea, Timo Werner, saat tampil pada laga pra-musim kontra Brighton and Hove Albion di Stadion Amex, 29 Agustus 2020.AFP/GLYN KIRK Rekrutan anyar Chelsea, Timo Werner, saat tampil pada laga pra-musim kontra Brighton and Hove Albion di Stadion Amex, 29 Agustus 2020.

Laga persahabatan itu sejatinya berada dalam pemantauan otoritas kesehatan Inggris untuk penentuan bisa tidaknya laga disaksikan langsung penonton di stadion.

Pandemi corona membuat semua laga olahraga di Inggris hanya bisa digelar tanpa kehadiran penonton langsung di stadion.

Thiago Silva resmi berseragam Chelsea.DOK. CHELSEA Thiago Silva resmi berseragam Chelsea.

Baca juga: Ikuti Aturan Ini, Anda Boleh Tonton Langsung Brighton Vs Chelsea di Stadion

Sepanjang pertandingan, penyelenggara menerapkan aturan ketat mengenai menjaga jarak.

Tersedia di berbagai titik stadion, hand sanitizer.

Gelandang Manchester United, Nemanja Matic, beraksi pada laga Liga Inggris kontra Brighton pada Rabu (1/7/2020) dini hari WIB.AFP/ANDY RAIN Gelandang Manchester United, Nemanja Matic, beraksi pada laga Liga Inggris kontra Brighton pada Rabu (1/7/2020) dini hari WIB.

Penonton juga wajib menggunakan pelindung wajah dan masker.

Sementara itu, besar kemungkinan, musim anyar Liga Inggris pada 2020-2021 akan dilangsungkan tanpa kehadiran langsung penonton di stadion.

Awal musim 2020-2021 dilaksanakan mulai 12 September 2020.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Pengamat Korsel Bahas Beban Besar Timnas Korea Jelang Hadapi Indonesia

Timnas Indonesia
Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sirkuit Mandalika Sudah Terpesan 200 Hari untuk Even Otomotif

Sports
Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Hasil Persik Vs PSS 4-4, Diwarnai Hattrick Tendangan Penalti

Liga Indonesia
'Bocoran' Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

"Bocoran" Grup WhatsApp Timnas U23 soal Kembalinya Nathan

Timnas Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Persib Bandung Vs Borneo FC, Maung Cari Cara Bongkar Pertahanan Pesut Etam yang Minim Kebobolan

Liga Indonesia
Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Persib Bandung Vs Borneo FC, Disebut-sebut Layaknya Derby

Liga Indonesia
Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Pernyataan Ini Bukti STY Tidak Setengah Hati Lawan Korsel

Timnas Indonesia
Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Korea Selatan Ungkap Kekuatan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Mantan Wasit Liga 1 Pimpin Laga Indonesia Vs Korsel

Timnas Indonesia
Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Isi Hati Shin Tae-yong Jelang Menghadapi Negara Kelahirannya

Timnas Indonesia
Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Daftar Tim dan Jadwal Pertandingan PLN Mobile Proliga 2024

Sports
Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Indonesia Vs Korea Selatan, STY Sebetulnya Ingin Melawan Jepang

Timnas Indonesia
Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Hasil Persebaya Vs Bali United 0-2, Irfan Jaya dkk ke Championship Series

Liga Indonesia
Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Rizky Ridho Cerita Assist ke Witan, Hasil Amarah Shin Tae-yong

Timnas Indonesia
Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Kelebihan dan Kekurangan Timnas U23 Korsel di Mata Jurnalis Korea

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com