Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Liga Inggris 2020-2021, Tak Ada Libur Musim Dingin

Kompas.com - 20/08/2020, 21:06 WIB
Josephus Primus

Penulis

LONDON, KOMPAS.com - Liga Inggris 2020-2021 yang bakal dimulai pada 12 September tahun ini berbeda.

Pasalnya, pada musim ini, Liga Inggris tak memiliki jeda atau libur musim dingin.

Baca juga: Liga Inggris 2020=2021, Merseyside Jadi Derbi Pertama

Lazimnya, jeda musim dingin atau winter break berlangsung antara akhir Desember hingga awal Januari atau sekitar dua minggu.

Para pemain Leeds United. Mereka akan tampil di Premier League - kasta tertinggi Liga Inggris - musim 2020-2021.GEORGE WOOD / GETTY IMAGES EUROPE / GETTY IMAGES VIA AFP Para pemain Leeds United. Mereka akan tampil di Premier League - kasta tertinggi Liga Inggris - musim 2020-2021.

Namun demikian, pandemi corona yang membuat penundaan kelangsungan Liga Inggris musim 2019-2020 rata-rata empat bulan sejak Maret 2021 membuat manajemen Liga Inggris memperoleh jadwal yang pendek untuk musim 2020-2021.

Para pemain West Bromwich Albion merayakan gol Jay Rodriguez ke gawang Manchestet United pada pertandingan Premier League di Old Trafford, Minggu (15/4/2018). AFP/PAUL ELLIS Para pemain West Bromwich Albion merayakan gol Jay Rodriguez ke gawang Manchestet United pada pertandingan Premier League di Old Trafford, Minggu (15/4/2018).

"Tidak ada jeda musim dingin untuk musim 2020-2021," kata pengelola Liga Inggris.

Menurut rencana, Liga Inggris tanpa jeda musim dingin ini akan usai pada 23 Mei 2021 atau tiga minggu lebih awal dari penjadwalan ulang Kejuaraan Piala Eropa.

Jersey Tandang 2020/2021 Manchester City.Twitter @pumafootball Jersey Tandang 2020/2021 Manchester City.

Merseyside

George Baldock (kiri) berduel dengan Lucas Digne (kanan) pada laga Sheffield United vs Everton di Stadion Bramall Lane dalam lanjutan pekan ke-37 Premier League, kasta teratas Liga Inggris, Senin 20 Juli 2020.AFP/ PETER POWELL George Baldock (kiri) berduel dengan Lucas Digne (kanan) pada laga Sheffield United vs Everton di Stadion Bramall Lane dalam lanjutan pekan ke-37 Premier League, kasta teratas Liga Inggris, Senin 20 Juli 2020.

Derbi antara Everton versus Liverpool akan menjadi derbi pertama pada Liga Inggris musim 2020-2021.

Derbi alias laga klub sekota antara keduanya karib disebut sebagai Derbi Merseyside.

Jordan Pickford, Bernardo Silva, dan Michael Keane sama-sama berusaha mendapatkan bola pada pertandingan Everton vs Manchester City dalam lanjutan Liga Inggris di Stadion Goodison Park, 6 Februari 2019. AFP/PAUL ELLIS Jordan Pickford, Bernardo Silva, dan Michael Keane sama-sama berusaha mendapatkan bola pada pertandingan Everton vs Manchester City dalam lanjutan Liga Inggris di Stadion Goodison Park, 6 Februari 2019.

"Kami akan menjamu Liverpool," kata pernyataan Everton.

Baca juga: Tak Ada Lagi Duel Merah hingga 2020 Usai

Liga Inggris musim ini akan menggelar Derbi Merseyside pada 17 Oktober 2020.

Selebrasi skuad Liverpool ketika mengangkat trofi juara Premier League, kasta teratas Liga Inggris, musim 2019-2020 di Stadion Anfield, Rabu 22 Juli 2020.AFP/ PHIL NOBLE Selebrasi skuad Liverpool ketika mengangkat trofi juara Premier League, kasta teratas Liga Inggris, musim 2019-2020 di Stadion Anfield, Rabu 22 Juli 2020.

Baca juga: Laga Pembuka Liga Inggris, Liverpool Jamu Leeds United

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Line Up dan Link Streaming Piala FA Man City vs Chelsea, Haaland Menghilang

Line Up dan Link Streaming Piala FA Man City vs Chelsea, Haaland Menghilang

Liga Inggris
Hasil Red Sparks vs Indonesia All Star 3-2, Megawati Ucapkan Terima Kasih

Hasil Red Sparks vs Indonesia All Star 3-2, Megawati Ucapkan Terima Kasih

Sports
Hasil dan Klasemen Liga 1, Bali United Menang Dramatis, Dewa Jaga Asa

Hasil dan Klasemen Liga 1, Bali United Menang Dramatis, Dewa Jaga Asa

Liga Indonesia
SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All Star 

SBY Ramaikan Laga Red Sparks Vs Indonesia All Star 

Sports
Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Jelang Yordania Vs Indonesia, Skuad Garuda Muda Analisis Laga Lawan

Timnas Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1, Alasan Bojan Hodak Bahagia

Liga Indonesia
Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Demam Megawati, Fan Habiskan Rp 13 Juta demi Nonton Red Sparks

Sports
Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Hasil Liga 1: Persik Vs Persita Seri, Bhayangkara FC Degradasi

Liga Indonesia
Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Hasil Persib Vs Persebaya 3-1: David da Silva Hattrick, Cium Sepatu Ciro Alves

Liga Indonesia
Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Pelatih Bali United Minta PSSI Tegas Tangani Dugaan Match Fixing di Liga 1

Liga Indonesia
Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Arema FC Hadapi Misi Tak Mudah, Widodo Bilang Semangat Jangan Patah

Liga Indonesia
AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

AC Milan dan Pioli Selesai, 2 Pelatih Klub Timur Tengah Masuk Bursa

Liga Italia
Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Persib Vs Persebaya: Zalnando Starter, Bangkit dari Cedera Horor

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas U23 Indonesia Vs Yordania: VAR Jadi Pelajaran, Garuda Punya Pengalaman

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Link Live Streaming Persib vs Persebaya Liga 1, Kickoff 15.00 WIB

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com