Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Villarreal Vs Barcelona, 7 Pemain Akademi Masuk Skuad Setien

Kompas.com - 05/07/2020, 04:00 WIB
Kevin Topan Kristianto,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

Sumber Barcelona


KOMPAS.com - Quique Setien telah resmi mengumumkan 24 pemain yang dibawa ke markas Villarreal pada jornada ke-34 La Liga, kompetisi tertinggi Liga Spanyol.

Dari 24 pemain yang dibawa Setien ke markas Villarreal, Blaugrana - julukan Barcelona - tidak diperkuat oleh palang pintu pemenang Piala Dunia 2018, Samuel Umtiti.

Pemain berkebangsaan Perancis itu absen karena mengalami ketidaknyamanan pada lutut kirinya.

Selain tanpa diperkuat Umtiti, Barcelona juga masih belum bisa diperkuat Frenkie de Jong dan Ousmane Dembele.

Kedua pemain tersebut masih dalam tahap proses pemulihan cedera.

Meski tanpa diperkuat tiga pilar, Setien masih akan memaksimalkan potensi pemain dari akademi.

Sebanyak tujuh pemain dari akademi siap bantu Barcelona raih tiga poin di markas Villarreal, yakni Inaki Pena, Riqui Puig, Alex Collado, Ronald Araujo, Dani Morer, Monchu, Jorge Cuenca

Adapun duel Villarreal vs Barcelona ini akan berlangsung di Estadio de la Ceramica, Minggu (5/7/2020) atau Senin dini hari pukul 03.00 WIB.

Berikut daftar 23 pemain Barcelona yang dibawa Setien menghadapi Villarreal pada jornada ke-34 La Liga:

Penjaga gawang: Ter Stegen, Neto, Inaki Pena.

Bek: Nelson Semedo, Gerard Pique, Jorge Cuenca, Ronald Araujo, Clement Lenglet, Junior Firpo, Jordi Alba, Dani Morer, Sergi Roberto.

Gelandang: Ivan Rakitic, Riqui Puig, Arthur Melo, Arturo Vidal, Monchu, Sergio Busquets.

Penyerang: Martin Braithwaite, Luis Suarez, Lionel Messi, Ansu Fati, Alex Collado, Antoine Griezmann.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Barcelona
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Liga Spanyol
Saat Legenda Timnas Indonesia 'Angkat Topi' untuk Ernando Ari...

Saat Legenda Timnas Indonesia "Angkat Topi" untuk Ernando Ari...

Timnas Indonesia
Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati 'Sang Dewi'

Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati "Sang Dewi"

Liga Lain
Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Timnas Indonesia
Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Liga Indonesia
Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com