Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pandemi Corona Belum Beranjak, FIFA Kembali Ingatkan Prioritas Kesehatan

Kompas.com - 14/04/2020, 18:50 WIB
Josephus Primus

Penulis

Sumber Xinhuanet

PARIS, KOMPAS.com - FIFA sebagai induk organisasi sepak bola dunia mengingatkan prioritas kesehatan masyarakat saat pandemi corona belum beranjak.

Pada Jumat pekan lalu, Presiden FIFA Gianni Infantino sudah mengatakan peringatannya ikhwal kelanjutan liga sepak bola yang terhenti sementara lantaran pandemi itu.

Markas Liverpool, Stadion AnfieldAFP/CHRISTOPHER FURLONG / GETTY IMAGES EUROPE / GETTY IMAGES VIA AFP Markas Liverpool, Stadion Anfield

Baca juga: Resmi, Gianni Infantino Tetap Jadi Presiden FIFA hingga 2023

"Prioritas utama dan prinsip FIFA adalah kami akan menerapkan pentingnya kesehatan terkait kompetisi," tutur Infantino sebagaimana warta laman xinhuanet.com .

Seorang suporter membersihkan tangannya pada pertandingan sepak bola Bundesliga antara Borussia Dortmund vs SC Freiburg pada 29 Februari 2020 di Dortmund.AFP/INA FASSBENDER Seorang suporter membersihkan tangannya pada pertandingan sepak bola Bundesliga antara Borussia Dortmund vs SC Freiburg pada 29 Februari 2020 di Dortmund.

Infantino mengatakan tidak ada pertandingan, kompetisi maupun liga yang berisiko bagi keselamatan manusia.

Hinga kini, liga-liga di dunia terhenti sementara lantaran pandemi corona.

Sanfrecce Hiroshima menjadi juara J1 League atau kasta tertinggi Liga Jepang musim 2015. Jalu Sanfrecce Hiroshima menjadi juara J1 League atau kasta tertinggi Liga Jepang musim 2015.

Perhelatan besar seperti Piala Eropa 2020 dan Copa America 2020 juga ditunda hingga setahun ke depan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber Xinhuanet
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Liga Italia
Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Liga Indonesia
Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Liga Indonesia
Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Liga Inggris
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com