Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bertandang ke PSIS, Arema FC Lakukan Hal Tidak Biasa

Kompas.com - 12/03/2020, 07:40 WIB
Suci Rahayu,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

MALANG, KOMPAS.com - Arema FC memutuskan menempuh perjalanan udara untuk menjalani partai away pekan ketiga Shopee Liga 1 2020 melawan PSIS Semarang, Sabtu (14/3/2020) besok.

Keputusan tersebut di luar kebiasan karena Arema FC terbiasa menggunakan transportasi darat jika pertandingan away ke tim-tim Jawa Tengah seperti PSIS Semarang atau PSS Sleman.

Namun kali ini manajemen memberikan treatment khusus dengan memberikan fasilitas pesawat terbang.

Baca juga: Pemain Juventus Positif Terkena Corona, Ronaldo Pulang Kampung

Media Officer Arema FC, Sudarmaji mengatakan perlakukan khusus tersebut adalah bentuk dukungan manajemen kepada tim agar penggawa Singo Edan bisa tampil maksimal.

“Sebelum-sebelumnya kalau away ke Jawa Tengah menggunakan kereta api, tapi kali ini kami menggunakan pesawat. Karena untuk menjaga kondisi agar stamina lebih terjaga,” kata Sudarmadji.

Harapannya persiapan Hendro Siswanto dan kawan-kawan tidak terkendala keletihan sehingga bisa mencuri poin penuh di kandang PSIS Semarang. 

“Apalagi Arema sangata membutuhkan poin dari PSIS. Sebagai pengganti kehilangan saat laga home lalu,” imbuhnya.

Rencananya Mario Gomez dan anak asuhnya kan bertolak ke Yogyakarta pada Kamis (12/3/2020) siang melalui Bandara Juanda Surabaya.

Dalam away kedua ini Arema FC membawa 19 pemain saja ke Magelang. Antara lain:

1.Teguh Amiruddin
2.Kurniawan Kartika Ajie
3.Taufik Hidayat
4.M. Miftakhul Ikhsan
5.Matias Malvino
6.Nurdiansyah
7.Hanif Sjahbandi
8.Johan Ahmat Farizi
9.Hendro Siswanto
10.Jayus Hariono
11.Oh In Kyun
12.Dave Mustaine
13.Ridwan Tawainella
14.Dendi Santoso
15.Feby Eka Putra
16.Kushedya Hari Yudo
17.Muhammad Rafli
18.Elias Alderete
19.Jonathan Bauman

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bali United Vs Bhayangkara FC: Kewaspadaan untuk Tim Radja Nainggolan

Bali United Vs Bhayangkara FC: Kewaspadaan untuk Tim Radja Nainggolan

Liga Indonesia
Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Liga Italia
Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Liga Indonesia
Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Liga Indonesia
Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Liga Inggris
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com