Bayern Muenchen Vs Paderborn, Die Roten Menang Susah Payah

Kompas.com - 22/02/2020, 04:35 WIB
Faishal Raihan

Penulis

KOMPAS.com - Bayern Muenchen susah payah mengalahkan melawan tim penghuni zona degradasi, Paderborn, pada lanjutan pekan ke-23 Bundesliga, Jumat (21/2/2020) atau Sabtu dini hari WIB.

Laga Bayern Muenchen vs Paderborn, yang berlangsung di Stadion Allianz Arena itu berakhir dengan skor 3-2.

Tiga gol Bayern dicetak oleh Serge Gnabry (25'), dan Robert Lewandowski (70', 88').

Adapun dua gol balasan Paderborn masing-masing disumbangkan oleh Dennis Srbeny (44'), dan Sven Michel (75').

Tambahan tiga poin ini ini membuat Bayern Muenchen kokoh di puncak klasemen Bundesliga.

Mereka mengoleksi 49 poin dari 23 laga, unggul empat poin dari tim peringkat dua, RB Leipzig.

Adapun Paderborn saat ini berada di peringkat ke-18 atau juru kunci dengan 16 poin.

Baca juga: Erling Braut Haaland Sabet Dua Penghargaan di Bundesliga

Jalannya pertandingan Bayern Muenchen vs Paderborn

Bayern Muenchen, yang bertindak sebagai tuan rumah pada laga ini langsung mengambil inisiatif serangan sejak menit awal.

Trio lini depan yang berisi Philippe Coutinho, Robert Lewandowski, dan Serge Gnabry, beberapa kali menebar ancaman ke jantung pertahanan tim tamu.

Namun, usaha Die Roten - julukan Bayern Muenchen - baru membuahkan hasil pada menit ke-25.

Corentin Tolisso mengirimkan umpan mendatar ke arah kotak penalti dan disambut oleh Gnabry.

Gnabry dengan tenang mengontrol bola di tengah kepungan pemain belakang Paderborn sebelum mengirimkan tembakan akurat ke dalam gawang yang dijaga Leopold Zingerla.

Keunggulan Bayern seperti akan bertahan hingga turun minum.

Akan tetapi, sebuah kesalahan kiper Manuel Neuer pada menit ke-44 membuat Bayern masuk ke ruang ganti dengan kondisi skor imbang 1-1.

Baca juga: Cristiano Ronaldo Disebut Terlalu Tua untuk Bayern Muenchen

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Hasil Piala Uber 2024: Apri/Fadia Berjaya, Indonesia 2-0 Thailand

Badminton
Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Gregoria Akhirnya Menang Atas Intanon, Indonesia 1-0 Thailand

Badminton
Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Indonesia vs Irak: Dukungan Ali Jasim untuk Garuda Muda agar Tampil di Olimpiade

Timnas Indonesia
Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Piala Asia U23, Saat Shin Tae-yong Masih Pertanyakan Kinerja Wasit…

Timnas Indonesia
Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Piala Asia U23 2024: STY Apresiasi Timnas Indonesia, Sebut Garuda Maju Drastis

Timnas Indonesia
Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Hasil Chelsea Vs Tottenham 2-0: The Blues Berjaya, Postecoglou Meradang

Liga Inggris
Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Hasil Roma Vs Leverkusen 0-2: Dongeng Alonso Berlanjut, 47 Laga Tanpa Kalah!

Liga Lain
Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan 'Burnout' Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Shin Tae-yong soal Kedalaman Skuad Garuda dan "Burnout" Pemain Jelang Laga Kontra Guinea

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Jadwal Timnas Indonesia Vs Guinea, Berjuang untuk Olimpiade

Timnas Indonesia
Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Skenario Timnas Indonesia ke Olimpiade, Satu Jalan Terakhir Garuda

Timnas Indonesia
Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Kata Jonatan soal Hadapi Korea Selatan di Perempat Final Piala Thomas 2024

Badminton
Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Hasil Indonesia Vs Irak: Kalah 1-2, Garuda Muda ke Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Live Indonesia Vs Irak: Kebobolan, Garuda Tertinggal di Extra Time

Timnas Indonesia
Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Hasil Indonesia Vs Irak 1-1, Laga Berlanjut ke Extra Time

Timnas Indonesia
Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Live Indonesia Vs Irak: Nathan Bikin Penyelamatan Krusial, Skor Masih Imbang

Timnas Indonesia
komentar di artikel lainnya
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com