Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengenal Sergio Farias, Kandidat Pelatih Baru Persija Jakarta

Kompas.com - 11/01/2020, 18:40 WIB
M. Hafidz Imaduddin,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sergio Farias saat ini menjadi kandidat terkuat pelatih baru Persija Jakarta sepeninggal Edson Tavares.

Hal ini tidak lepas dari pernyataan Presiden Persija, Ferry Paulus, yang menyebut pelatih baru berasal dari Brasil.

Saat pernyataan itu keluar, terdapat lima nama yang muncul ke permukaan, yakni Jacksen F Thiago, Ailton dos Santos Silva, Angelos Postecoglou, Nelson Baptista, dan Sergio Farias.

Lima pelatih ini masuk dalam bursa pelatih Persija karena punya pengalaman di sepak bola Asia.

Dari lima nama itu, hanya Sergio Farias yang masih berpeluang menjadi pelatih Persija Jakarta.

Jacksen F Thiago tidak bisa bergabung ke Persija karena memutuskan bertahan di Persipura Jayapura.

Sementara itu, Ailton, Angelos, dan Nelson sudah dikonfirmasi oleh Ferry Paulus bukan termasuk kandidat.

Baca juga: Dapat Tawaran dari Luar Negeri, Todd Ferre Lebih Ingin ke Persija

Alhasil, Sergio Farias menjadi nama yang disebut akan merapat ke Persija.

Secara pengalaman, Sergio Farias sudah pernah melatih tim dari kawasan Afrika dan Asia.

Total ada tujuh tim yang pernah merasakan jasa Sergio Farias.

Di kawasan Asia Tenggara, Sergio Farias punya pengalaman melatih tim Thailand, Suphanburi FC, selama dua periode.

Sebelum melatih Suphanburi FC, Sergio Farias melatih empat tim elite Asia.

Empat tim tersebut adalah Guangzhou R&F (China), Al-Wasl (Uni Emirat Arab), Al-Ahli (Arab Saudi), dan Pohang Steelers (Korea Selatan).

Bersama Pohang Steelers, nama Sergio Farias menjadi perbincangan di sepak bola Asia.

Sergio Farias sukses mengantar Pohanf Steelers menjadi kampiun Liga Korea Selatan (2007) dan Liga Champions Asia (2009).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Permintaan Maaf Mourinho yang Terkuak oleh Kisah Schweinsteiger

Permintaan Maaf Mourinho yang Terkuak oleh Kisah Schweinsteiger

Liga Inggris
Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Liga Spanyol
Saat Legenda Timnas Indonesia 'Angkat Topi' untuk Ernando Ari...

Saat Legenda Timnas Indonesia "Angkat Topi" untuk Ernando Ari...

Timnas Indonesia
Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati 'Sang Dewi'

Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati "Sang Dewi"

Liga Lain
Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Timnas Indonesia
Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Liga Indonesia
Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com