Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Satu Rekor yang Bisa Dipecahkan Lionel Messi pada 2020

Kompas.com - 28/12/2019, 07:00 WIB
Nirmala Maulana Achmad,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pada usianya yang sudah menginjak 32 tahun, megabintang Barcelona, Lionel Messi, belum berhenti mengukir rekor-rekor anyar.

Terbaru, ia menjadi manusia pertama yang meraih enam gelar pemain terbaik dunia, Ballon d'Or.

Messi mengalahkan rival langganannya, Cristiano Ronaldo, yang saat ini memperkuat Juventus, dan juga bek Liverpool, Virgil van Dijk, untuk mengamankan trofi Ballon d'Or 2019.

Rekor baru lainnya yang ditorehkan Messi pada 2019 saat ia berhasil memenangi Golden Boot.

Baca juga: Griezmann Sebut Tak Ada Pemain yang Mampu Menyaingi Kehebatan Messi

Golden Boot adalah gelar untuk pemain dengan perolehan gol terbanyak di lima liga top Eropa (Inggris, Italia, Spanyol, Jerman, dan Perancis).

Messi mencetak 36 gol di La Liga Spanyol 2018-2019 untuk mengungguli penyerang Paris Saint-Germain, Kylian Mbappe, dengan 33 gol di Liga Perancis.

Ini merupakan trofi Golden Boot keenam Messi dan lagi-lagi ia menjadi pemain dengan pengoleksi terbanyak.

Kapten timnas Argentina itu menjadi pemain pertama yang berhasil membawa pulang trofi Golden Boot tiga kali secara beruntun sejak musim 1967-1968.

Menutup 2019, bukan tidak mungkin, rekor-rekor baru akan dipecahkan Messi pada 2020 nanti.

Satu rekor yang berpeluang dipecahkan Messi adalah milik legenda sepak bola Brasil, Pele.

Baca juga: Ungguli Messi dan Ronaldo, Lewandowski Paling Produktif Sepanjang 2019

Dikutip dari Goal, Messi sejauh ini sudah mencetak total 618 gol untuk Barcelona.

Ia butuh 26 gol lagi untuk mengungguli torehan Pele sebagai pencetak gol terbanyak untuk satu klub. Adapun Pele sudah menggelontorkan 643 gol untuk Santos.

Sementara itu, rekor-rekor lain juga bisa dipecahkan Messi, tetapi bukan pada kalender 2020.

Seperti penampilan terbanyak di kompetisi UEFA yang masih menjadi milik Iker Casillas (188 pertandingan) dan pemain dengan jumlah trofi juara terbanyak yang dipegang Dani Alves (40 gelar).

Baca juga: Kylian Mbappe Tersanjung Diperhatikan Pemain Sekelas Lionel Messi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com