Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Fuzhou China Open 2019, Ahsan/Hendra Akui Tak Bisa Keluar dari Tekanan Lawan

Kompas.com - 08/11/2019, 17:40 WIB
Farahdilla Puspa,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan terhenti di babak perempat final Fuzhou China Open 2019 yang digelar di Haixia Olympic Sports Center, Jumat (8/11/2019).

Ahsan/Hendra kalah dua gim langsung dari pasangan muda Malaysia Aaron Chia/Soh Wooi Yik dengan skor 13-21, 20-22 dalam durasi 26 menit.

The Daddies -sapaan akrab Ahsan/Hendra- mengakui bahwa mereka selalu tamoil tertekan terutama dari permainan depan yang begitu dikuasai Aaron Chia/Soh Wooi Yik tersebut.

"Mereka pemain bagus, kami ke-blok terus, kami terlalu banyak angkat bola jadinya kena serang terus," ucap Hendra mengomentari pertandingannya.

Mohammad Ahsan juga mengungkapkan kondisi mereka menurun karena pengaruh dua pertandingan sebelumnya yang berjalan sengit.

Baca juga: Fuzhou China Open 2019, Ahsan/Hendra Terhenti di Perempat Final

Di babak kedua, bahkan Ahsan/Hendra berhasil menang setelah skor 30-29.

"Pengaruh pertandingan kemarin pasti ada, kondisi menurun. Tapi kami sudah berusaha, terutama di gim kedua, sayangnya belum bisa," ucap Ahsan dikutip Kompas.com dari Badminton Indonesia.

"Dibanding pertemuan sebelumnya, mereka tampil kurang lebih sama, tapi kami yang beda. Hari ini lebih banyak tertekan, lebih banytak telatnya," lanjut Ahsan.

Hendra Setiawan mengapresiasi permainan bagus yang ditampilkan pasangan Malaysia.

Baca juga: Fuzhou China Open 2019, Ahsan Pasrah Harus Bermain hingga Skor 30

"Mereka memang bagus ya, dari sebelum-sebelumnya juga sudah bagus mainnya. Cuma mungkin mereka masih belum stabil saja," ucap Hendra.

Indonesia masih berpeluang menambah wakil di babak semifinal lewat nomor ganda campuran Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti dan nomor tunggal putra Jonatan Christie.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Persib Dapat Sosialisasi Penerapan VAR untuk Championship Series Liga 1

Persib Dapat Sosialisasi Penerapan VAR untuk Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Cara AC Milan Ganggu Pesta Scudetto Inter Milan di San Siro

Liga Italia
Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Indonesia Cetak Sejarah di Piala Asia U23, Kekuatan Poros Ernando-Rizky Ridho

Timnas Indonesia
Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Pelatih Timnas U23 Korea Terkejut dengan STY, Indonesia Lawan Sulit

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Indonesia Vs Korea Selatan: PSSI Upayakan Nathan Tjoe-A-On Kembali

Timnas Indonesia
Inter Juara Serie A, 'Demonismo', dan Karya Master Transfer Marotta

Inter Juara Serie A, "Demonismo", dan Karya Master Transfer Marotta

Liga Italia
Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi 'Superpower' di Asia

Pengamat Australia Soal Syarat Timnas Indonesia Jadi "Superpower" di Asia

Timnas Indonesia
Kontroversi Gol Hantu di El Clasico, Barcelona Siap Tuntut 'Rematch'

Kontroversi Gol Hantu di El Clasico, Barcelona Siap Tuntut "Rematch"

Liga Spanyol
STY Paham Korea Selatan, Disebut Senjata Tertajam Timnas U23 Indonesia

STY Paham Korea Selatan, Disebut Senjata Tertajam Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Atlet Sepeda Indonesia Bernard van Aert Lolos Olimpiade Paris 2024

Atlet Sepeda Indonesia Bernard van Aert Lolos Olimpiade Paris 2024

Sports
Olahraga Golf, Royale Krakatau Renovasi Area Driving Range

Olahraga Golf, Royale Krakatau Renovasi Area Driving Range

Sports
Alasan Mourinho Pergi dari Man United dengan Sedih, Singgung Ten Hag

Alasan Mourinho Pergi dari Man United dengan Sedih, Singgung Ten Hag

Liga Inggris
Bernardo Tavares Minta PSSI Perbaiki Kinerja Wasit

Bernardo Tavares Minta PSSI Perbaiki Kinerja Wasit

Liga Indonesia
Kunci Borneo FC Dominasi Regular Series Liga 1 di Mata Pieter Huistra

Kunci Borneo FC Dominasi Regular Series Liga 1 di Mata Pieter Huistra

Liga Indonesia
3 Agenda Perayaan Satu Dekade Jr NBA di Indonesia

3 Agenda Perayaan Satu Dekade Jr NBA di Indonesia

Sports
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com