Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Getafe Vs Barcelona, Raih Kemenangan Perdana di Laga Tandang, Barca Ancam Madrid

Kompas.com - 28/09/2019, 22:53 WIB
Ferril Dennys

Penulis

KOMPAS.COM - Barcelona berhasil memutus catatan buruk saat melakoni laga tandang di ajang Liga Spanyol pada musim ini. 

Catatan buruk tersebut berakhir saat Barcelona tampil di kandang Getafe pada Sabtu (28/9/2019). 

Laga antara Getafe vs Barcelona tersebut berakhir kemenangan untuk tim tamu. 

Barcelona sukses meraih kemenangan dengan dua gol tanpa balas. 

Hasil ini merupakan kemenangan perdana Barca dalam laga tandang di ajang La Liga musim ini. 

Dalam 3 laga tandang sebelumnya, Barca menelan dua kekalahan dan satu hasil imbang. 

Baca juga: Klasemen Liga 1 2019, Kalahkan Persebaya, Barito Tetap di Zona Degradasi

Pada laga Getafe vs Barcelona, tim tamu tidak diperkuat pemain andalannya, Lionel Messi. 

Tanpa Messi, Barca membutuhkan 41 menit untuk mencetak gol pertama. 

Luis Suarez-lah yang berhasil mencatatkan namanya di papan skor. 

Gol berawal dari umpan yang dilepaskan kiper Marc-Andre Ter Stegen tidak jauh dari kotak penalti Barca. 

Dengan tenang, Luis Suarez menerima bola dari Ter Stegen. 

Bomber asal Uruguay itu kemudian berhasil menjaringkan bola ke gawang tim tuan rumah. 

Gol itu menjadi satu-satunya pada babak pertama, sekaligus memastikan keunggulan Barca. 

Penyerang Barcelona Luis Suarez (kanan) berusaha melewati hadangan bek Getafe Bruno dalam pertandingan Liga Spanyol di Stadion Col. Alfonso Perez, Sabtu (28/9/2019). OSCAR DEL POZO/AFP Penyerang Barcelona Luis Suarez (kanan) berusaha melewati hadangan bek Getafe Bruno dalam pertandingan Liga Spanyol di Stadion Col. Alfonso Perez, Sabtu (28/9/2019).

Setelah jeda, Barca tampil mengejutkan. Mereka hanya butuh empat menit untuk mencetak gol kedua. 

Publik tuan rumah terdiam menyaksikan gol yang diciptakan Junior Firpo. 

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Alasan Emi Martinez Tidak Diusir Setelah Kena Kartu Kuning 2 Kali

Liga Lain
Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Berkat Atalanta, Liga Italia Resmi Punya 5 Wakil di Liga Champions 2024-2025

Liga Champions
12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

12 Pemain Basket USA di Olimpiade Paris 2024, LeBron James dan Durant Kembali

Internasional
Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Reaksi dan Target Pelatih Persib Setelah Pastikan Tiket Championship

Liga Indonesia
Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Klopp: Liverpool Kalah dari Atalanta karena Perbedaan Kecepatan

Liga Lain
Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Head to head dan Top Skor Duel Persib Bandung Vs Persebaya

Liga Indonesia
Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas U23 Indonesia Cetak Sejarah Pertama Kali di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Hasil Liga Eropa: Liverpool Tersingkir, AS Roma Taklukkan AC Milan

Internasional
Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Hasil AS Roma Vs AC Milan 2-1: 10 Pemain Antar Roma ke Semifinal

Liga Lain
Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Hasil Atalanta vs Liverpool 0-1 (agg. 3-1): Salah Cetak Gol, Reds Tetap Tersingkir

Liga Lain
Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Hasil Piala Asia U23 2024, Qatar Jadi Tim Pertama yang Lolos

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Link Live Streaming Atalanta Vs Liverpool, Kickoff 02.00 WIB

Liga Italia
Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Indonesia Vs Australia 1-0, Ernando dan Marselino Bicara Kunci Kemenangan

Timnas Indonesia
Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Pengamat Soal Kemenangan Berani Timnas U23 Indonesia Atas Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Indonesia Vs Australia 1-0, Erick Thohir Puji Semangat Bangkit Garuda Muda

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com