Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hasil Korea Open 2019, Tujuh Wakil Indonesia Lolos ke Perempat Final

Kompas.com - 26/09/2019, 16:39 WIB
Faishal Raihan,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Sebanyak tujuh wakil Indonesia memastikan diri lolos ke babak perempat final Korea Open 2019.

Ketujuh wakil Indonesia itu tersebar di nomor tunggal putra, tunggal putri, ganda putra, dan ganda campuran.

Dari nomor tunggal putra, Indonesia mengirimkan dua wakil, yakni Jonatan Christie dan Shesar Hiren Rhustavito.

Baca juga: Masalah Kaki dan Pinggang Buat Anthony Kalah di Babak Kedua Korea Open

Jonatan lolos ke babak perempat final setelah menyingkirkan Khosit Phetpradab (Thailand) dan Shesar mengalahkan tunggal putra China, Lu Guang Zu.

Sementara itu, finalis China Open 2019, Anthonny Sinisuka Ginting, dipastikan tersingkir seusai kalah dari tunggal putra Denmark, Jan O Jorgensen.

Dari sektor tunggal putri, Gregoria Mariska Tunjung menjadi satu-satunya wakil Indonesia yang lolos ke babak perempat final.

Baca juga: Hasil Korea Open 2019, Fajar/Rian Jumpa Marcus/Kevin di Perempat Final

Jorji, sapaan akrab Gregoria, melaju setelah mengalahkan tunggal putri tuan rumah, Kim Ga Eun.

Sayangnya, langkah Jorji itu tidak diikuti oleh tunggal putri lainnya, Fitriani.

Fitriani harus angkat koper sejak babak kedua setelah dikalahkan Sayaka Takahashi (Jepang).

Seolah tak mau kalah, nomor ganda putra dan ganda campuran juga mengirimkan masing-masing dua wakilnya di babak perempat final.

Baca juga: Shesar Hiren Susul Jonatan Christie ke Perempat Final Korea Open 2019

Ganda putra diwakili oleh Marcus Fernaldi Giedeon/Kevin Sanjaya Sukamuljo dan Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto.

Adapun Rinov Rivaldi/pitha Haningtyas Mentari dan Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti akan mewakili Indonesia di nomor ganda campuran.

Indonesia tidak memiliki wakil di nomor ganda putri pada babak perempat final Korea Open 2019 setelah Greysia Polii/Apriyani Rahayu disingkirkan Ayako Sakuramoto/Yukiko Takahata (Jepang).

Baca juga: Anthony Gagal Melangkah ke Perempat Final Korea Open 2019

Berikut rekap hasil wakil Indonesia pada babak kedua Korea Open 2019, Kamis (26/9/2019):

Tunggal Putra

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Jadwal Siaran Langsung Timnas U23 Indonesia Vs Guinea: Tayang di TV Nasional

Timnas Indonesia
Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Indonesia Runner-up Thomas dan Uber Cup 2024, Tetap Juara bagi Ricky Soebagdja

Badminton
Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Indonesia Vs Guinea: Staf Thierry Henry Ada di Barisan Terdepan

Timnas Indonesia
Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Bali United Nantikan Championship Series Liga 1 yang Adil bersama VAR

Liga Indonesia
Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Tim Thomas dan Uber Cup Indonesia Tiba di Tanah Air, Disambut Kalungan Bunga

Badminton
Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Paulo Henrique Lalui Musim Sulit, Tutup Liga 1 dengan Gol buat Persebaya

Liga Indonesia
Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Hasil Timnas U17 Putri Indonesia Vs Filipina: Claudia Scheunemann Cetak Gol, Garuda Pertiwi Tumbang

Timnas Indonesia
Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Ketika STY Kalahkan Guinea 3-0 dan Singkirkan Argentina...

Timnas Indonesia
VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

VAR di Championship Series, Aspek Fisik Jadi Sorotan Persib

Liga Indonesia
Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Ubah Cara Pikir Persib Lawan Bali United, Upaya Akhiri Tren Negatif

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Jadwal Indonesia di Piala Asia U17 Putri 2024, Lawan Filipina Malam Ini

Timnas Indonesia
Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Piala Asia U17 Putri, Garuda Pertiwi Bertekad Terbang Tinggi

Timnas Indonesia
Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Championship Series Bali United Vs Persib, Laga Tak Mudah Kedua Tim

Liga Indonesia
4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

4 Laga Final Persib di Championship Series, Fisik dan Finishing Diasah

Liga Indonesia
Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Sikap Stefano Pioli Usai Ultras AC Milan Lakukan Protes Aksi Bisu

Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com