Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Indonesia Vs Malaysia, Partiban Siap Hadapi Provokasi Suporter Timnas

Kompas.com - 02/09/2019, 10:00 WIB
Alsadad Rudi,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pemain sayap timnas Malaysia, J. Partiban menyatakan siap diturunkan saat laga timnya melawan Indonesia, 5 September mendatang.

Pertandingan antara Indonesia vs Malaysia merupakan laga pembuka Kualifikasi Piala Dunia 2022 Zona Asia Grup G.

Duel Indonesia vs Malaysia akan berlangsung di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta.

Partiban baru menjalani debut internasionalnya saat laga Malaysia vs Yordania di Stadion Nasional Bukit Jalil, 30 Agustus 2019.

"Saya telah memperoleh banyak pengalaman dengan tim nasional sejak dipanggil pemusatan latihan untuk pertama kalinya," kata Partiban dikutip dari Bernama, Minggu (1/9/2019).

Baca juga: Indonesia Vs Malaysia, Harimau Malaya Pernah Dihajar 1-5 di SUGBK, Akankah Terulang?

"Pelatih memberi saya kesempatan untuk membuktikan potensi saya ketika saya terpilih untuk ke Jakarta," ujarnya melanjutkan.

Partiban menyatakan akan terus bekerja keras untuk mengamankan tempatnya agar bisa diturunkan di laga melawan Indonesia.

Partiban juga mengatakan dia siap menghadapi provokasi dari puluhan ribu pendukung pasukan Garuda selama pertandingan di SUGBK.

"Saya telah mendengar ini (provokasi suporter Indonesia), tetapi saya belum pernah merasakan sebelumnya," ujar Partiban.

"Sebagai pemain, kita harus kuat secara mental," tutup pemain asal klub Perak ini.

Duel antara Indonesia vs Malaysia nanti merupakan yang pertama kalinya di SUGBK sejak 2010.

Menjelang duel menghadapi Malaysia, pelatih timnas Indonesia, Simon McMenemuy berharap dukungan penuh suporter.

Meski banyak yang mengeluhkan harga tiket, McMenemy berharap suporter bisa memenuhi SUGBK.

Baca juga: Indonesia Vs Malaysia, Tan Cheng Hoe Coret 3 Pemain

Ia menilai suporter memiliki peranan penting. Sebab semakin banyak suporter yang hadir, semakin besar pula kesempatan untuk menang.

"Saya tidak mau memberikan tekanan karena saya mengerti bahwa harga tiket sangat mahal, tetapi mungkin ini adalah salah satu pertandingan terbesar timnas Indonesia," kata McMenemy saat ditemui di SUGBK, Sabtu (31/8/2019).

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Juventus Catat Rekor Buruk, Allegri Salahkan Gaya Tiki-taka

Liga Italia
Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Man City Vs Chelsea, Pesan Pochettino untuk Cole Palmer

Liga Indonesia
Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Respons Bhayangkara FC soal Dugaan Match Fixing dan Penyelidikan Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Prediksi Persib Bandung Vs Persebaya, David da Silva Bisa Menggila, Rotasi…

Liga Indonesia
Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Prediksi Skor Manchester City Vs Chelsea Semi Final FA Cup

Liga Inggris
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Yordania di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

PSSI Terbuka untuk Emil Audero Bela Timnas Indonesia, Tanpa Paksaan

Internasional
Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com