Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

VIDEO - Cuplikan Pertandingan Liga 1 2019 Bali United Vs Borneo FC

Kompas.com - 28/08/2019, 22:51 WIB
Faishal Raihan,
Aloysius Gonsaga AE

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Bali United memperpanjang rekor 100 persen kemenangan laga kandang dalam ajang Liga 2019.

Kemenangan terakhir didapat ketika Bali United berhadapan dengan Borneo FC pada laga tunda pekan ke-7 melawan Borneo FC.

Bertanding di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Rabu (28/8/2019), Bali United menang 2-1 atas Borneo FC.

Dua gol Seradu Tridatu diborong oleh Ilija Spasojevic (6', 55').

Adapun gol semata wayang Borneo FC dicetak oleh Renan Silva pada menit ke-79.

Baca juga: Bali United Vs Borneo FC, Dua Gol Spasojevic Menangkan Serdadu Tridatu

Kemenangan ini membuat Bali United kian kokoh di puncak klasemen dengan koleksi 40 poin dari 16 laga yang sudah dilakoni.

Tim berjulukan Serdadu Tridatu ini unggul delapan poin atas rival terdekatnya, PS Tira Persikabo di urutan kedua.

Sementara itu, Borneo FC tetap di urutan kelima dengan koleksi 24 poin dari 15 laga. Mereka terpaut satu angka dari Arema FC di urutan keempat.

Jalannya pertandingan

Bali United yang bertindak sebagai tuan rumah mendominasi jalannya babak pertama.

Stefano Lilipaly cs memiliki 59 persen ball possession berbanding 41 persen milik Borneo FC.

Bali United juga lebih ofensif dengan melepaskan total 6 tembakan, empat di antaranya mengarah ke gawang.

Sementara, Borneo FC memiliki 2 shot on target dari 5 kesempatan.

Permainan menyerang langsung ditampilkan Bali United sejak peluit sepak mula dibunyikan wasit.

Alhasil, laga baru berumur enam menit, Bali United sudah unggul 1-0.

Baca juga: Laga Persija Vs PSM Minim Penonton, Kehadiran Jakmania Terus Merosot

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Nagelsmann Perpanjang Kontrak Bersama Jerman hingga Piala Dunia 2026

Internasional
IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

IBL 2024, Kesuksesan Prawira Bandung Lakukan Revans Atasi Bali United

Sports
Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Man City vs Chelsea: Haaland Diragukan untuk Tampil di Semi Final

Liga Inggris
Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Hasil dan Klasemen Liga Italia: Lazio Berjaya, Juventus Seri, Inter Masih di Puncak

Liga Italia
Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Hasil Cagliari vs Juventus 2-2: Nyonya Tua Kebobolan Dua Gol dari Penalti

Liga Italia
MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

MU Umumkan Kedatangan Jason Wilcox, Kejar Standar Performa Tertinggi

Liga Inggris
Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Timnas U23 Jepang dan Arab Saudi Lolos ke Babak Knockout

Internasional
Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Klub Liga Belanda Vitesse Diganjar Pengurangan 18 Poin, Degradasi Pertama Setelah 35 Tahun

Liga Lain
Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Jadwal Semifinal Piala FA: Man City Vs Chelsea, Coventry Vs Man United

Sports
Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Persib Vs Persebaya, Munster Bicara Tantangan Finis di Posisi Terbaik

Liga Indonesia
Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Kata Pelatih Yordania Soal Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

LPDUK Kemenpora Ungkap Alasan Boyong Red Sparks ke Indonesia

Sports
Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Red Sparks Vs Indonesia All Star, Asa Lahirkan Penerus Megawati

Sports
Alasan Persik Layangkan Laporan ke Satgas Antimafia Bola

Alasan Persik Layangkan Laporan ke Satgas Antimafia Bola

Liga Indonesia
Permintaan Maaf Mourinho yang Terkuak oleh Kisah Schweinsteiger

Permintaan Maaf Mourinho yang Terkuak oleh Kisah Schweinsteiger

Liga Inggris
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com