Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Semen Padang Vs Tira Persikabo, Kabau Sirah Takluk di Kandang

Kompas.com - 08/07/2019, 17:30 WIB
Faishal Raihan,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Tira Persikabo berhasil meraih kemenangan atas Semen Padang saat melakoni laga tunda pekan keempat Liga 1 2019.

Bermain di Stadion Haji Agus Salim, Padang, Senin (8/7/2019), Tira Persikabo menaklukkan tuan rumah Semen Padang dengan skor 3-1.

Tiga gol kemenangan Tira Persikabo dicetak oleh Ciro Alves (17'), Loris Arnaud (34'), dan Wawan Febrianto (64').

Baca juga: Rahmad Darmawan Ungkap Kunci Sukses PS Tira Persikabo di Liga 1 2019

Sementara, satu gol hiburan tuan rumah disumbangkan oleh Irsyada Maulana pada menit ke-71.

Pada awal babak pertama, Tira Persikabo yang berstatus sebagai tim tamu lebih menguasai jalannya pertandingan.

Mereka mampu membuka keunggulan ketika pertandingan berjalan 17 menit.

Sontekan kaki kanan Ciro Alves tidak mampu dijangkau oleh kiper Semen Padang, Teja Paku Alam.

Selepas gol Ciro, tuan rumah mencoba mengambil kendali permainan.

Pada menit ke-30, Semen Padang mendapat peluang lewat tendangan keras dari Jose Sardon.

Namun, bola hasil sepakannya masih melebar di sisi kri gawang Tira Persikabo yang dijaga oleh, Angga Saputra.

Baca juga: Jadwal Siaran Langsung Liga 1, Semen Padang Vs PS Tira Persikabo

Keasyikan menyerang membuat Semen Padang melupkan pertahanan.

Pada menit ke-34 mereka teritnggal 0-2 setelah Tira Persikabo mencetak gol melalui sundulan Loris Arnaud.

Tira Persikabo nyaris menambah keunggulan menjadi 3-0 andai eksekusi penalti Manahati Lestusen pada menit ke-44 tak ditepis oleh Teja Paku Alam.

Sebelumnya, salah seorang pemain Semen Padang terlihat melakukan pelanggran handsball di kotak penalti.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

???? GAGAL PENALTI. @tejapakualaam ????????????

A post shared by Shopee Liga 1 (@liga1match) on Jul 8, 2019 at 2:27am PDT

Skor 2-0 untuk keunggulan Tira-Persikabo atas Semen Padang menutup jalannya pertandingan babak pertama.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

VFF Tunjuk Kawan Lama Shin Tae-yong Jadi Pelatih Timnas Vietnam

Internasional
Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Aspek yang Harus Disiapkan Timnas U23 Indonesia Jelang Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Link Live Streaming Jepang Vs Uzbekistan Final Piala Asia U23, Kickoff 22.30 WIB

Internasional
Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Hasil Thomas Cup 2024: Semifinal Ke-6 Beruntun Indonesia, Denmark Tersingkir

Badminton
Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Piala Thomas 2024: Cara Ginting Menang Usai Permainannya Terbaca Lawan

Badminton
Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Piala Uber 2024: Semangat Apriyani/Fadia, Ingin Buktikan Indonesia Bisa

Badminton
Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Hasil Thomas Cup 2024, Fajar/Daniel Pastikan Kelolosan Indonesia ke Semifinal

Badminton
Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Asa Indonesia Belum Sirna, Ivar Jenner Bidik Tiket Terakhir ke Olimpiade

Timnas Indonesia
Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Daftar Juara Regional Sumatera Mandiri 3X3 Indonesia Usai Tuntas Digelar

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Lewat Rubber Game, Jojo Bawa Indonesia Unggul 2-1 atas Korsel

Badminton
'Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang'

"Jika Tak Mampu Dukung Saat Kalah, Jangan Sorak Saat Timnas Menang"

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup 'Neraka' Menanti

Timnas Indonesia Buru Tiket Terakhir ke Olimpiade, Grup "Neraka" Menanti

Timnas Indonesia
Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Hasil Piala Thomas 2024: Fikri/Bagas Tumbang, Indonesia Vs Korsel 1-1

Badminton
Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Eksklusif UFC 301: Jean Silva Percaya Diri, Tekad Jatuhkan William Gomis

Sports
Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Hasil Thomas Cup 2024: Ginting Berjuang 75 Menit, Indonesia 1-0 Korsel

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com