Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Brasil Vs Argentina, Messi Takkan Dihentikan, tetapi Diperlambat

Kompas.com - 02/07/2019, 15:20 WIB
Alsadad Rudi,
Eris Eka Jaya

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Lionel Messi diyakini tak akan bisa dihentikan di laga semifinal Copa America 2019 antara Brasil vs Argentina.

Namun, tim tuan rumah sudah menyiapkan taktik khusus meredam agar Messi tak berkutik di laga Brasil vs Argentina.

Semifinal Copa America 2019 antara Brasil vs Argentina akan dihelat di Belo Horizonte, Brasil, Selasa (2/7/2019) atau Rabu pagi WIB.

Pelatih Brasil, Adenor Leonardo Bacchi alias Tite, meyakini Messi bukanlah pemain yang bisa dihentikan.

Namun, ia meyakini Messi dapat diperlambat.

Meskipun Messi belum mencapai performa terbaik di Copa America 2019, Argentina telah mencapai semifinal.

Baca juga: Jelang Brasil Vs Argentina, Messi Melempem tetapi Tetap Jadi Momok

Argentina lolos ke semifinal seusai mengalahkan Venezuela dengan skor 2-0 di perempat final.

Messi baru mencetak satu gol, itu pun lewat titik penalti saat bermain imbang 1-1 dengan Paraguay dalam pertandingan kedua penyisihan grup.

"Kami tidak hanya berbicara tentang individualitas Argentina, mereka juga tumbuh secara kolektif. Kolektif meningkatkan individualitas," kata Tite dikutip dari Goal.

"Anda tidak bisa menghentikan Messi, tidak, tetapi Anda bisa memperlambat aksinya. Namun, Anda tidak bisa meredam aksinya," kata Tite.

Tite berharap publik Belo Horizonte mendukung penuh timnya melawan musuh bebuyutan regionalnya itu.

Baca juga: Jelang Brasil Vs Argentina, Pragmatis Sekaligus Bermain Cantik

"Jika para pendukung dapat mengerahkan semua dukungannya seperti yang telah mereka berikan kepada kami ketika kami tiba di hotel ke stadion, itu akan membuat saya dan semua pemain bersyukur dan lebih luat," kata Tite.

"(Belo Horizonte) adalah tempat kasih sayang terbesar, empati yang lebih besar," ucap Tite.

Sementara itu, Brasil dan Argentina saling berhadapaan, juara bertahan Cile akan menghadapi Peru di pertandingan semifinal lainnya.

Cile telah mengalahkan Argentina di dua final Copa America terakhir tahun 2015 dan 2016 silam.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Jadwal Liga Spanyol, El Clasico Real Madrid Vs Barcelona

Liga Spanyol
Saat Legenda Timnas Indonesia 'Angkat Topi' untuk Ernando Ari...

Saat Legenda Timnas Indonesia "Angkat Topi" untuk Ernando Ari...

Timnas Indonesia
Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati 'Sang Dewi'

Klopp Pulang Tanpa Keajaiban, Liverpool Terbentur Hati "Sang Dewi"

Liga Lain
Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Piala Asia U23 2024, Syarat Timnas U23 Indonesia Lolos ke Perempat Final

Timnas Indonesia
Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Rapuhnya Pertahanan Arema FC...

Liga Indonesia
Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Persib Vs Persebaya, Bek Maung Waspada meski Bajul Ijo Tanpa Top Skor

Liga Indonesia
Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Pesan STY yang Picu Hasil Bersejarah Timnas Indonesia di Piala Asia U23

Timnas Indonesia
Xabi Alonso Ucap 'Roma, Roma, Roma', De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Xabi Alonso Ucap "Roma, Roma, Roma", De Rossi Cium Aroma Balas Dendam

Liga Lain
Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia Bekuk Australia, Asa ke Olimpiade 2024 Terjaga

Timnas Indonesia
Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung 'Disidang' Ultras di Olimpico

Milan Dilibas 10 Pemain Roma, Langsung "Disidang" Ultras di Olimpico

Liga Lain
Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Persib Vs Persebaya, Saat Bojan Hodak Rasakan Tekanan Berbeda...

Liga Indonesia
5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

5 Fakta Menarik Indonesia Bekuk Australia, Mental dan Ernando Pembeda

Timnas Indonesia
Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Cara Bertahan Timnas U23 Indonesia yang Perpanjang Kebuntuan Australia

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Indonesia Vs Australia: Komang Teguh Ubah Ketegangan Jadi Kelegaan

Timnas Indonesia
STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

STY Sorot Aksi Ernando Ari, Indonesia Sukses Bikin Australia Frustrasi

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com