Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 22/06/2019, 18:29 WIB
Faishal Raihan,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Legenda hidup AC Milan, Filippo Inzaghi, resmi ditunjuk sebagai pelatih klub Serie B, Benevento.

Kepastian Inzaghi menjadi pelatih Benevento diumumkan melalui akun Instagram resmi klub pada Sabtu (22/6/2019).

Baca juga: Duet Piatek dan Cutrone di AC Milan seperti Inzaghi dan Shevchenko

"Filipppo Inzaghi adalah pelatih baru kami," tulis Benevento pada unggahan Instagram.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Filippo Inzaghi è il nostro nuovo allenatore ??!! @pippoinzaghi #WELCOMEPIPPO

A post shared by Benevento Calcio (@beneventocalcioofficial) on Jun 22, 2019 at 2:00am PDT

Inzaghi dikontrak selama satu musim dengan opsi perpanjangan setelah kontrak berakhir.

Karir manajerial Inzaghi dimulai ketika menjadi pelatih tim muda Milan pada 2012-2013.

Ia kemudian naik kelas dengan menjadi pelatih senior I Rossoneri pada awal musim 2014-2015 menggantikan Clarence Seedorf.

Baca juga: Kejadian Berulang, Inzaghi Dipecat dan Digantikan Mihajlovic

Namun, Inzaghi hanya bertahan satu di Milan sebelum akhirnya menjadi arsitek klub Serie B, Venezia.

Inzaghi kemudian kembali lagi ke Serie A dengan menjadi juru taktik Bologna pada awal musim 2018-2019.

Tetapi, Inzaghi hanya bertahan setengah musim setelah dipecat Bologna pada akhir Januari 2019. Posisinya digantikan oleh Sinisa Mihajlovic hingga saat ini.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bicara Bahasa Indonesia, Jay Idzes Dapat Ilmu dari Keluarga

Bicara Bahasa Indonesia, Jay Idzes Dapat Ilmu dari Keluarga

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: Jay Idzes Adaptasi Cuaca, Anggap Marc Klok 'Kakek'

Indonesia Vs Vietnam: Jay Idzes Adaptasi Cuaca, Anggap Marc Klok 'Kakek'

Timnas Indonesia
Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Ragnar Oratmangoen Siap Bawa Indonesia ke Piala Dunia

Liga Indonesia
Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Usai Jadi WNI, Thom Haye Ungkap Sebuah Janji untuk Sepak Bola Indonesia

Liga Indonesia
Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Qarrar Firhand Finis di Posisi Kelima pada Ajang Trofeo Andrea Margutti

Sports
Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Persebaya Selangkah demi Selangkah, Tetap Jaga Keyakinan ke 4 Besar

Liga Indonesia
Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Thom Haye dan Ragnar Oratmangoen Resmi WNI, Diusahakan Ikut Tandang ke Vietnam

Timnas Indonesia
Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Justin Hubner Bicara Tantangan di Indonesia, Yakin Kalahkan Vietnam

Timnas Indonesia
Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Messi Absen Bela Argentina, Dapat Cedera di Inter Miami

Internasional
Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Wakil Indonesia Raih Kejayaan di All England, Emas Olimpiade Jadi Sasaran

Badminton
Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Arema FC Pantang Putus Asa, Bangun Jelang Lawan Persebaya

Liga Indonesia
All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

All England 2024: Jojo dan Ginting Saling Dorong, Kemenangan Bersama

Badminton
Timnas Italia Diserang Kecanduan Playstation, Pemain Bergadang Jelang Laga Krusial

Timnas Italia Diserang Kecanduan Playstation, Pemain Bergadang Jelang Laga Krusial

Liga Italia
Indonesia Vs Vietnam: Jawaban STY soal Kans Debut Jay Idzes dan Nathan

Indonesia Vs Vietnam: Jawaban STY soal Kans Debut Jay Idzes dan Nathan

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Vietnam: STY Waspada, Pantang Terlena Memori Piala Asia

Indonesia Vs Vietnam: STY Waspada, Pantang Terlena Memori Piala Asia

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com