Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Serba Bahan Daur Ulang di Olimpiade 2020

Kompas.com - 12/06/2019, 11:12 WIB
Josephus Primus

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Pada pergelaran Olimpiade 2020 di Tokyo, bakal ditemukan serba bahan daur ulang.

Catatan dari laman antaranews.com pada Selasa (11/6/2019) menunjukkan selain podium peraih medali yang terbuat dari sampah plastik, seragam peserta kirab obor Olimpiade sebagian dibuat dari bahan ulang botol plastik.

Catatan menunjukkan, podium dari bahan plastik bekas adalah kali pertama yang dilakukan dalam Olimpiade.

Panitia juga bakal menyiapkan medali-medali dari logam daur ulang bahan telepon genggam dan peralatan elektronik lainnya.

Jepang dan AS sejatinya tidak meneken piagam tentang sampah plastik lautan negara-negara G7 pada 2018.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com