Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Seusai Laga Barcelona Vs Liverpool, Lionel Messi Ditinggal Bus Barcelona

Kompas.com - 08/05/2019, 09:11 WIB
Ferril Dennys

Penulis

Sumber Mirror

KOMPAS.com — Barcelona harus mengubur impian mereka menjuarai Liga Champions.

Lionel Messi dkk menelan kekalahan dari Liverpool dengan skor 0-4 pada leg kedua semifinal Liga Champions di Stadion Anfield, Selasa (7/5/2019) atau Rabu dini hari WIB.

Empat gol tuan rumah pada laga Liverpool vs Barcelona dicetak Divock Origi (7', 79') dan Georginio Wijnaldum (54', 56').

Baca juga: Liverpool Vs Barcelona, Alisson Dua Kali Tertawakan Barca

Hasil tersebut membuat The Reds-julukan Liverpool-lolos ke final dengan keunggulan 4-3.

Ada kejadian menarik setelah pertandingan di Anfield tersebut. Bus tim Barcelona meninggalkan stadion tanpa Lionel Messi.

Baca juga: Liverpool Vs Barcelona, Jangan Ngarep Messi Cetak Gol di Anfield?

Bukan tanpa sebab Messi tidak pulang bersama rombongan tim. Bintang asal Argentina tersebut diminta menjalani tes doping setelah laga.

Hal ini biasa dilakukan oleh Badan Sepak Bola Eropa (UEFA) sehabis pertandingan dan pemain dipilih secara acak untuk menjalani tes medis.

Menurut pemberitaan El Chiringuito, karena tes doping cukup lama, bus tim Barcelona menuju bandara. Sementara Messi masih di Anfield untuk memberikan sampel urine.

Baca juga: Legenda Man United Puji Keberhasilan Liverpool ke Final

Setelah tes selesai, Messi bersama salah seorang staf menuju bandara. Messi melewati mixed zone tanpa memberikan komentar kepada media. Hal yang sama dilakukan pemain Barcelona lainnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Kata Huistra Usai Borneo FC Gagal Juara Championship Series Liga 1

Liga Indonesia
Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Daftar 21 Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Paris 2024, Terbaru Nurul Akmal

Sports
Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Kata Ronaldo Usai Pecah Rekor Gol Terbanyak di Liga Arab Saudi

Liga Inggris
Jadwal Indonesia Open 2024, Dua Laga Sesama Wakil Merah Putih

Jadwal Indonesia Open 2024, Dua Laga Sesama Wakil Merah Putih

Badminton
Pemain dengan Gelar Juara Terbanyak di Persib: Igbonefo, Jupe, lalu...

Pemain dengan Gelar Juara Terbanyak di Persib: Igbonefo, Jupe, lalu...

Liga Indonesia
Inggris Bekuk Bosnia-Herzegovina, Southgate Puji Alexander-Arnold dan Palmer

Inggris Bekuk Bosnia-Herzegovina, Southgate Puji Alexander-Arnold dan Palmer

Internasional
Kylian Mbappe Resmi ke Real Madrid, Mimpi Jadi Kenyataan

Kylian Mbappe Resmi ke Real Madrid, Mimpi Jadi Kenyataan

Liga Spanyol
Hasil Inggris Vs Bosnia-Herzegovina, The Three Lions Menang 3-0

Hasil Inggris Vs Bosnia-Herzegovina, The Three Lions Menang 3-0

Internasional
Jorge Martin Gabung Aprilia, Marquez Mendekat ke Ducati untuk MotoGP 2025

Jorge Martin Gabung Aprilia, Marquez Mendekat ke Ducati untuk MotoGP 2025

Motogp
Chelsea Resmi Umumkan Enzo Maresca sebagai Pelatih

Chelsea Resmi Umumkan Enzo Maresca sebagai Pelatih

Liga Inggris
Proses Naturalisasi Calvin Verdonk-Jens Raven Disetujui DPR RI

Proses Naturalisasi Calvin Verdonk-Jens Raven Disetujui DPR RI

Timnas Indonesia
Qarrar Firhand Finis Ke-13 Usai Lewati 12 Pebalap di Champions of the Future

Qarrar Firhand Finis Ke-13 Usai Lewati 12 Pebalap di Champions of the Future

Olahraga
Daftar Pemain Timnas U20 Indonesia di Turnamen Toulon 2024, Indra Sjafri Panggil 26 Nama

Daftar Pemain Timnas U20 Indonesia di Turnamen Toulon 2024, Indra Sjafri Panggil 26 Nama

Timnas Indonesia
Nurul Akmal Atlet Ke-21 Indonesia yang Lolos ke Olimpiade 2024

Nurul Akmal Atlet Ke-21 Indonesia yang Lolos ke Olimpiade 2024

Olahraga
Tim Terbaik Liga Champions: Real Madrid dan Dortmund Sumbang Nama Terbanyak

Tim Terbaik Liga Champions: Real Madrid dan Dortmund Sumbang Nama Terbanyak

Liga Champions
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com